Windy menambahkan, dirinya juga berharap aksi mogok yang dilakukan pengrajin dan pedagang tempe bisa cepat berakhir. Ia juga mengaku siap bila nantinya harga tempe dan tahu naik mencapai 30 persen.
"Itu makanan yang dicari setiap hari, makanya mau dijual berapa saja pasti dibeli daripada saya ditinggal pelanggan," pungkasnya. (ifand/ys)