Mari Kita Bersiaga

Sabtu 26 Des 2020, 06:30 WIB

Mengapa? Jawabnya karena yang liburan ke luar kota atau pulang kampung adalah warga Jabodetabek.

Baca juga: Ingat! Jangan Sampai usai Berlibur Transit ke RS

Menjadi kewajiban bagi pemimpin di Jabodetabek lebih mengantisipasi lonjakan kasus Covid. Angka riil akan terlihat sepekan setelah mereka pulang berliburan.

Kita berharap mereka yang berlibur tidak kendor menjalankan prokes 3M, bahkan lebih disiplin sehingga tidak terjadi lonjakan penularan.

Mari kita meningkatkan kesiagaan mencegah penularan dengan senantiasa memakai masker, menjaga jarak amanmenghindari kerumunan serta rutin mencuci tangan dengan sabun.

Baca juga: Nggak Ngampung, Nggak Korengan!

Bersiaga pula mengantisipasi jika terjadi lonjakan penularan.

Ini penting karena seperti dikatakan Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Letjen Doni Monardo, tingkat kedisiplinan masyarakat terhadap pelaksanaan protokol kesehatan 3M mengalami penurunan di hampir seluruh daerah, sejak awal November lalu. (jokles)

Berita Terkait

Gaduh Terus, Cape Deh!

Senin 28 Des 2020, 09:45 WIB
undefined

Kasihan (Penjual) Trompet

Selasa 29 Des 2020, 09:45 WIB
undefined

Di rumah, Serasa di Puncak

Kamis 31 Des 2020, 06:30 WIB
undefined

News Update