Cegah Banjir Rob di Masa Depan, 5.000 Bibit Mangrove Ditanam di Kawasan PIK

Jumat 25 Des 2020, 13:06 WIB
Bank DKI bersama Dinas Pertamanan dan Hutan Kota DKI Jakarta kembali melakukan penanaman sebanyak 5.000 bibit tanaman mangrove di kawasan ekowisata Pantai Indah Kapuk. (ist)

Bank DKI bersama Dinas Pertamanan dan Hutan Kota DKI Jakarta kembali melakukan penanaman sebanyak 5.000 bibit tanaman mangrove di kawasan ekowisata Pantai Indah Kapuk. (ist)

“5000 bibit tanaman mangrove tersebut terus dipelihara sepanjang tahun dan alhamdulillah saat ini terus tumbuh dengan mencapai ketinggian kira-kira 1,5 meter,” pungkasnya.

Seperti diketahui pada pertengahan November lalu, banjir rob terjadi hingga satu pekan lebih tak kunjung surut di berbagai Kelurahan Jakarta Utara. Penanaman pohon bakau dinilai akan menjadi solusi jangka panjang di masa depan. (ruh)

Berita Terkait
News Update