"Bantu pemerintah untuk bersama-sama cegah penyebaran Covid-19 ini dengan disiplin protokol kesehatan," ujar Edy.
Sebelumnya, aksi massa 1812 diagendakan berlangsung hari ini, Jumat (18/12/2020) di Istana Negara Jakarta dengan membawa misi bela ulama dan menuntut pembebasan Imam Besar Front Pembela Islam Habib Rizieq Shihab. (haryono/tha)