Usulan Formasi Guru PPPK Diperpanjang Hingga 31 Desember 2020

Selasa 24 Nov 2020, 12:55 WIB
Deputi bidang SDM Aparatur Kementerian PANRB Teguh Widjinarko. (ist)

Deputi bidang SDM Aparatur Kementerian PANRB Teguh Widjinarko. (ist)

Dia menjelaskan hingga saat ini rencana rekrutmen tenaga pendidik tersebut masih dalam tahap perancangan sistem penerimaan, penyusunan soal ujian kompetensi, dan sistem seleksi.

Selain Kementerian PANRB dan Kemendikbud, proses tersebut juga melibatkan Badan Kepegawaian Negara (BKN), Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP), Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), serta Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT). (johara/tri)

Berita Terkait

News Update