Baca juga: Satpol PP Menyisir Tempat Makan yang Tidak Terapkan Protokol Kesehatan
Sedangkan Dr. Sonny Harry B Harmadi, mengatakan ada 3,5 juta orang yang menjadi duta perubahan perilaku.
Mereka ini yang mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bersinergi, berupaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19 dengan cara mematuhi protokol kesehatan.
"Kita semua dapat ambil bagian menjadi solusi dari pandemi ini, termasuk anggota pamong praja diseluruh Indonesia," terang Sonny.
Baca juga: Bus Sekolah Dulu Dikucilkan, Kini Dibanggakan Saat Pandemi Covid-19
(johara/tri)