Pelaku Usaha Kuliner Dukung Paslon Pradi-Afifah Bikin Program Sentra Kuliner dan UMKM

Senin 09 Nov 2020, 14:03 WIB
Warga Kp.Lio RW 013 Kelurahan Depok, Pancoran Mas Kota Depok, bersama para pelaku usaha kuliner mendukung Paslon Nomor 1 Pradi - Afifah (angga)

Warga Kp.Lio RW 013 Kelurahan Depok, Pancoran Mas Kota Depok, bersama para pelaku usaha kuliner mendukung Paslon Nomor 1 Pradi - Afifah (angga)

"Sentra Kuliner bisa menjadi Area Destinasi Wisata Kuliner di tiap Kecamatan. Terlebih lagi, beberapa wilayah juga memiliki ciri khas kuliner dan produk UMKM tersendiri. Bukan hanya warga Depok saja menjadi pengunjung, masyarakat dari luar juga akan tertarik untuk mengunjunginya. Terlebih lagi akses kian mudah," pungkasnya. (Angga/tha)

Berita Terkait

News Update