DEPOK - Kapolsek Sawangan Kompol Sutrisno melakukan safari kamtibmas ke pondok pesantren di wilayah Bojongsari Kota Depok. Dalam kesempatan ini Sutrisno mengingatkan pentingnya penerapan protokol kesehatan guna memutus mata rantai Covid-19.
"Kunjungan ke pondok pesantren ini sebagai bentuk menjalin silahturahmi ke tokoh agama, tokoh daerah, dan masyarakat dalam rangka kondusifitas Kamtibmas,"ujarnya kepada Poskota usai acara, Jumat (24/7/2020) siang.
Mantan ajudan Menteri Tenaga Kerja (Menaker) RI ini mengungkapkan kepada para pengurus pondok pesantren yang ada di Kecamatan Bojongsari untuk menerapkan protokol Covid-19 mencegah pembentukan claster baru dalam penyebaran virus corona.
"Masa pandemi ini seluruh warga Sawangan dan Bojongsari, diminta taat aturan Covid-19. Termasuk para penghuni pondok pesantren untuk mengikuti aturan pemerintah dalam memutus penyebaran virus,"ungkapnya.
Selain itu dalam menciptakan situasi kamtibmas kondusif, lanjut Kompol Sutrisno, berharap ada peran kerjasama lapisan masyarakat, stakholder, dan satuan samping seperti TNI.
"Kita harapkan Pamswakarsa seperti siskamling di lingkungan diaktifkan kembali salah satu tujuan mengurangi niat para pelaku kejahatan dalam berbuat kriminal,"tambahnya.
Menjelang Pilkada 2020, Kompol Sutriano meminta untuk mensukseskan hajatan lima tahun sekali pemilihan pimpinan kepala daerah.
"Warga supaya tidak termakan informasi berbentuk memprovokatif, hoax, dan menyudutkan yang dapat menimbulkan perpecahan sehingga menjadi keos,"pungkasnya. (angga/ruh)

Safari ke Pondok Pesantren, Kapolsek Sawangan Ingatkan Pentingnya Protokol Kesehatan
Jumat 24 Jul 2020, 16:16 WIB

Kapolsek Sawangan Kompol Sutrisno memberikan pesan-pesan kamtibmas dan protokol Covid-19 di Pondok Pesantren dalam safari kamtibmasnya. (angga)
Guruh Nara Persada
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
1.510 Santri, Ustaz & Ustazah Terinfeksi Corona, Menag: Patuhi Prokes!
Jumat 16 Okt 2020, 15:20 WIB

Tokoh Ulama Banten Menolak Rencana Safari Dakwah HRS di Banten
Selasa 24 Nov 2020, 16:31 WIB

Di Tengah Pandemi, Pondok Pesantren (Ponpes) Tahfizh Quran Fantastis Depok Mulai Terima Santri Baru
Sabtu 02 Jan 2021, 14:24 WIB

Mencegah Anggota Terpapar Covid-19, Kapolsek Sawangan Gelar Olahraga Bersama
Sabtu 30 Jan 2021, 12:12 WIB

Kapolsek Sawangan Gelar Doa Bersama Ulama Agar Covid Segera Hilang di Indonesia dan Wilayahnya
Jumat 05 Feb 2021, 07:52 WIB

News Update
Investasi Emas Cuma Modal Rp100 Ribu? Ini 11 Alasan Kenapa Harus Mulai Sekarang
28 Apr 2025, 20:23 WIB

Benarkah Pinjol Bisa Lacak Nomor Rekening Setelah Galbay? Ini Penjelasan Lengkapnya
28 Apr 2025, 20:22 WIB

bank bjb Gelar Bakti Sosial Donor Darah, Wujud Nyata Kepedulian Sosial
28 Apr 2025, 20:21 WIB

Tak Ada Pemutihan Pajak Kendaraan di Jakarta, Sanksi Tilang Tetap Berlaku
28 Apr 2025, 20:17 WIB

Cara Cek Status Penerima PIP Termin 1 2025 Via Website Baru di pip.kemendikdasmen.go.id
28 Apr 2025, 20:15 WIB

Mantan Asisten Paula Verheoven Ngaku Pernah Gajinya Dipotong untuk Hal Ini
28 Apr 2025, 20:15 WIB

Cara Hapus Akun Pindar Indodana
28 Apr 2025, 20:15 WIB

3 Aplikasi Pindar Resmi OJK, Pencairan Mudah dan Cepat
28 Apr 2025, 20:10 WIB

Bahaya Pinjol Ilegal, Coba Beralih ke Pindar Legal OJK 2025 Mudah Cair
28 Apr 2025, 20:08 WIB

Ramalan Zodiak Libra Besok 29 April 2025, Ada Kesempatan Pindah Tempat Kerja
28 Apr 2025, 20:07 WIB

UMKM Rentan Bangkrut, Anggota DPRD Bekasi Minta Pemerintah Buat Kebijakan Berpihak
28 Apr 2025, 20:07 WIB

Cara Cek Status Penerima Bansos PKH Tahap 2 Mei 2025 Bisa Lewat Hp
28 Apr 2025, 20:05 WIB

Cek Informasi Penyaluran Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Pakai NIK dan KTP
28 Apr 2025, 20:04 WIB

Waspada! Ini Data yang Bisa Disadap Pinjol Ilegal dari HP Nasabah
28 Apr 2025, 20:00 WIB

Ajukan Pinjaman Dana dengan Modal KTP, Ini 5 Aplikasi Pindar Resmi OJK yang Aman untuk Digunakan
28 Apr 2025, 20:00 WIB
.jpg)
Daftar Tim yang Berpeluang Lolos ke Final Proliga 2025, Siapa Menyusul LavAni?
28 Apr 2025, 19:54 WIB

Cara Agar DC Lapangan Pinjol Tidak Bisa Chat WhatsApp Tanpa Harus Diblokir
28 Apr 2025, 19:52 WIB
