JAKARTA - Kapolsek Kalideres Kompol Slamet Riyadi mengungkapkan, empat pelaku pemerasan terhadap seorang pemilik toko peralatan sekolah di Kalideres, ternyata mengaku sebagai anggota buser dari Polda Metro Jaya.

Buser Gadungan, Peras Pemilik Toko Perlengkapan Sekolah
Selasa 14 Jul 2020, 16:39 WIB

Kapolsek Kalideres Kompol Slamet Riyadi (tengah) dalam konferensi persi di Polsek Kalideres, Jakarta Barat, Selasa (14/7/2020). (Ist)
Tak hanya itu, bahkan ada pula yang mengaku sebagai wartawan di salah satu media. Namun, Slamet enggan membeberkan media yang dimaksud.
"Dalam kasus ini para pelaku mendatangi korban di TKP dengan tuduhan adalah dugaan penyelewangan Kartu Jakarta Pintar (KJP). Dari situ lalu si para pelaku menyita atau mengambil KJP sebanyak 219, di dahului dengan mengaku sebagai anggota Buser Polda Metro Jaya dan Wartawan," ujar Slamet dalam konferensi pers di Polsek Kalideres, Jakarta Barat, Selasa (14/7/2020).
Dikatakan, ratusan KJP tersebut kemudian diambil oleh para pelaku. Selanjutnya, pelaku membawa korban berputar-putar menggunakan mobil hingga ke kawasan Grogol, Jakarta Barat. Korban yang ketakutan pun akhirnya hanya mengikuti para pelaku.
Di sana, pelaku meminta uang sebesar Rp. 50 juta kepada korban sebagai uang damai. Namun korban tak memiliki uang sebanyak itu, sehingga hanya memberikan uang Rp. 4,5 juta. Tetapi KJP tersebut tetap di tangan pelaku hingga korban menebus uang damai yang diminta pelaku sebesar Rp. 50 juta.
Karena tak terima dengan perlakuan para pelaku, akhirnya korban melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Kalideres. Empat pelaku pun berhasil dibekuk sedangkan dua pelaku lainnya dengan inisial RO dan AN masih dalam oengejaran polisi.
"Dalam perkara ini masih ada dua DPO RO dan AN. Tentunya perkara ini setelah kita lakukan penyidikan ada beberapa dari empat ini adalah (wartawan) dari salah satu media," kata Slamet.
Atas perbuatannya, empat pelaku dikenakan Pasal 368 KUHP, dengan ancaman pidana sembilan tahun penjara. (firda/fs)
Administrator
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update
Penyaluran Saldo Dana Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Diperkirakan Mei 2025, Simak Penjelasannya Berikut Ini!
26 Apr 2025, 19:15 WIB

Mau Batalin Tiket Kereta? Begini Caranya via KAI Access dan Website
26 Apr 2025, 19:12 WIB

Persija vs Semen Padang: Dua Pemain Andalan Macan Kemayoran Siap Kembali Tampil
26 Apr 2025, 19:10 WIB

Dishub Jakarta Ajukan Anggaran Penambahan TPE, ICW: Evaluasi Sistem Parkir Dulu
26 Apr 2025, 19:06 WIB

4 Santri Gontor Magelang Meninggal Dunia Akibat Longsor, Kemenag Sampaikan Duka Mendalam
26 Apr 2025, 19:05 WIB

Live Streaming Sprint Race MotoGP Spanyol 2025 Tayang Sesaat Lagi, Cek Link dan Jadwalnya di Sini
26 Apr 2025, 19:04 WIB

Hotman Paris Sindir Baim Wong Buntut Paula Verhoeven Dituding Idap HIV
26 Apr 2025, 19:02 WIB

10 Kode Redeem FF Gratis 26 April 2025, Skin Senjata hingga Diamond Bisa Jadi Milik Anda!
26 Apr 2025, 18:55 WIB

Pasti Anda Bertanya-tanya Siapa Suami Ayu Puspa Anggraeni Putri? Sosok Viral di TikTok Lewat Kim Seon Ho Smile Challenge
26 Apr 2025, 18:49 WIB

Ingin Tahu Riwayat Pinjol Kamu? Cek Nama di BI Checking Sekarang
26 Apr 2025, 18:47 WIB

Link Live Streaming Oxford United vs Sunderland, Striker Timnas Indonesia Ole Romeny Siap Bantu The U's Lolos dari Degradasi
26 Apr 2025, 18:41 WIB

1.000 Penjamah Ikuti Pelatihan BGN tentang Penyajian Makanan Berkualitas
26 Apr 2025, 18:34 WIB

Klaim Saldo Dana Gratis Caranya Cuma Isi Survei dari Aplikasi Ini
26 Apr 2025, 18:27 WIB

Lunasi Tagihan, Begini Cara Bayar Pinjaman Kredit Pintar via BCA
26 Apr 2025, 18:23 WIB

Unduh Aplikasi Ini untuk Dapatkan Saldo Dana Gratis Rp100.000 ke Dompet Elektronik
26 Apr 2025, 18:06 WIB

Cara Mudah Melacak HP Hilang Menggunakan Akun Google, Simak Langkah Selengkapnya di Sini!
26 Apr 2025, 18:04 WIB

Butuh Pinjaman Cepat Cair? Cek 7 Rekomendasi Pinjol Legal dengan Bunga Rendah di Sini
26 Apr 2025, 18:03 WIB
