Ini Dia Lima Lokasi di Jakarta Timur untuk Jalur HBKB

Sabtu 27 Jun 2020, 19:57 WIB
Jalur CFD di Jalan Pemuda, Jakarta Timur.

Jalur CFD di Jalan Pemuda, Jakarta Timur.

A. Kendaraan dari utara ke selatan

* Alternatif 1: Jalan Bina Marga - Mondor Hasan - Tengki - Cipayung Raya.

B. Kendaraan dari selatan ke utara

* Alternatif 1: Jalan Cipayung Raya - Raya Ciracas - Raya Centex - Tanah Merdeka Selatan

* Alternatif 2: Jalan Cipayung - Tengki - Mondor Hasan - Bina Marga.

4. Jalan Inspeksi KBT

Pelaksanaan HBKB di Inspeksi KBT akan berlangsung di jalur sepeda. Titik penyekatan di mulai dari simpang Pondok Kopi hingga simpang Raden Inten II, sepanjang 2,3 kilometer.

Tidak ada penutupan ruas jalan karena kami akan menggunakan jalur sepeda. Kendaraan bermotor tetap bisa melewati Jalan RS Soekanto tanpa pengalihan arus lalu lintas.

5. Jalan RA Fadhilah

Pelaksanaan HBKB di Jalan RA Fadhilah akan berlansung dari titik simpang Jalan Jati hingga simpang Jalan Masalembo, sepanjang 2,9 kilometer.

Jalur Alternatif

A. Kendaraan dari arah barat ke timur, atau sebaliknya

Berita Terkait

News Update