Ciptakan Suasana Kondusif Saat Pandemi Covid-19, Polres Trenggalek Optimalkan Fungsi FKPM

Sabtu 13 Jun 2020, 13:10 WIB
Kapolres Trenggalek AKBP Doni Satria Sembiring.(ist)

Kapolres Trenggalek AKBP Doni Satria Sembiring.(ist)

Jika nantinya hasilnya reaktif, maka akan diisolasi terlebih dahulu. "Nantinya mohon untuk pengasuh ponpes agar menyediakan lokasi khusus dan terpisah bagi santri yang berasal dari luar kota," ujarnya.

Beberapa waktu lalu, menurut Arifin, pihaknya mengisiasi panduan atau protokol kesehatan dalam new normal. "Jika tidak ada halangan nanti tanggal 15 Juni akan kami rilis," ujarnya.

Sementara Dandim 0806 Kab Trenggalek, Letkol Inf Dodik Novianto menambahkan dalam mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif, pihak Polri dan TNI tentunya tidak bisa berjalan sendiri. "Kami membutuhkan dan memohon dukungan dari semua pihak dan masyarakat, termasuk FKPM ini," katanya. (ilham/tri)

News Update