Fenomena Gantung Diri Akhiri Hidup, Ini Kata Pakar Psikologi Forensik Kotak Masuk x

Jumat 12 Jun 2020, 10:20 WIB
ilustrasi

ilustrasi

Kejahatan meninggi tersebut terdapat pada KDRT, anak, pengangguran, hingga konsumsi pornografi. Itu pertanda ada beban psikis yang tidak enteng akibat wabah virus Corona.

"Nah, seberapa jauh kemampuan kita dalam menyikapi pandemik-pandemik sertaan itu? Yang seram, di Amerika sudah ada dokter yang bunuh diri akibat keletihan luar biasa saking banyaknya pasien yang harus dilayani," katanya.

"Semoga tidak terjadi di sini. Apa pun alasannya, bunuh diri adalah salah. Merugikan diri sendiri dan orang banyak. Jangan ditiru. Cari pertolongan," sambung Reza. (ilham/tri)

Berita Terkait

News Update