Wamenag: Sambut Ramadhan Ikhlas dan Penuh Sukacita

Sabtu 18 Apr 2020, 11:20 WIB
Wakil Menteri Agama, Zainut Tauhid Sa'adi. (ist)

Wakil Menteri Agama, Zainut Tauhid Sa'adi. (ist)

 Mengingat pandemi wabah Covid 19 sampai dengan bulan Ramadhan kemungkinan besar belum mereda,  sebaiknya agenda ziyarah kubur ditiadakan dan diganti dengan berdoa dari rumahnya masing-masing. Insyaallah nilai pahalanya tidak berkurang sedikit pun.

"Begitu juga dengan kegiatan silaturahmi dan saling meminta maaf bisa dilakukan melalui media sosial atau media daring mengingat masih ada kebijakan untuk _physical distancing_ dan PSBB," Zainut menandaskan. (johara/mb)

News Update