Pasien Corona di Solo Meninggal, Sekolah Diliburkan 2 Pekan

Sabtu 14 Mar 2020, 14:00 WIB
ilustrasi

ilustrasi

Sementara itu , Kota Solo ditetapkan sebagai salah satu tempat kejadian luar biasa (KLB) virus corona. Penetapan status KLB ini menyusul satu pasien positif corona yang dirawat di RSUD Dr. Moewardi Solo meninggal dunia, Rabu (11/3/2020).

Pasien yang meninggal dunia itu merupakan warga Kabupaten Magetan yang berjualan di Kota Solo. Sebelum meninggal, pasien mengikuti seminar di Bogor, Jawa Barat, pada 25-28 Februari 2020. (suatmadji/ys)

News Update