Beli Mobil Robot Pemadam Kebakaran Canggih, Pemprov DKI Rogoh Kocek Rp37,4 miliar

Rabu 12 Feb 2020, 15:10 WIB
Foto : Mobil robot pemadam kebakaran untuk pengurai material kebakaran milik Dinas Gulkarmat DKI Jakarta. (Istimewa)

Foto : Mobil robot pemadam kebakaran untuk pengurai material kebakaran milik Dinas Gulkarmat DKI Jakarta. (Istimewa)

Tahun ini, Dinas Gulkarmat DKI akan kembali membeli alat robotik tetapi dengan jenis yang berbeda. Jika robotik 2019 sebagai alat pengurai material kebakaran, sedangkan alat yang akan dibeli pada 2020 sebagai alat penyelamatan atau rescue dengan daya semprot air mencapai ketinggian 80 meter.

"Beda jenis, fungsi juga beda, yang satu (2019) pengurai ya, yang satunya (2020) daya semprotnya sama dengan yang dipompa. Belum lelang (tahun ini) anggaran sudah ada, cuma masih proses pendaftaran lelang, tapi belum dibuka," tandas Satriadi. (yendhi/tri)



 

Berita Terkait

News Update