JAKARTA - Sebayak 633 pasangan mengucapkan akad nikah di halaman Gedung Balaikota DKI Jakarta, Jalan Medan Merdeka Selatan, Selasa (31/12/2019). Meski hujan mengguyur, proses ijab kabul berjalan dengan tanpa halangan.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dalam sambutannya mengatakan melalui program tahunan ini kebahagiaan ini dirasakan semua pasangan. Anies mengingatkan ada tanggung jawab baru yang besar yang harus diemban masing-masing pasangan.
"Ada tanggung jawab besar usai ini. Semoga segera dikaruniai putra putri bagi pasangan yang baru melaksanakan pernikahan. Bagi yang melaksanakan istbat nikah mudah-mudahan kebahagiaan dirasakan lewat babak baru. Semoga ikhitiar ini mendapatkan ridha Allah," ujarnya.
Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini juga meminta agar pasangan memperhatikan nasihat pernikahan yang disampaikan Ustad Adi Hidayat. Menurutnya nasihat pernikahan sangat penting sebagai bekal menjalani kehidupan rumah tangga.
"Ibu bapak semuanya habis ini akan ada nasihat pernikahan. Bagi yang baru menikah perhatikan. Bagi yang sudah menikah ini menjadi pengingat ketika dulu menikah dan dinasehati. Insya Allah jadi bekal bagi bapak ibu semuanya," pintanya.
Dalam nikah massal dan istbat nikah, Anies dan Ustad Adi Hidayat didapuk menjadi saksi pernikahan dua pasangan sebagai perwakilan pasangan lain. Ustad Hidayat juga menyampaikan nasihat pernikahan di acara tersebut. (ikbal/yp)

Anies dan Ustad Adi Hidayat Jadi Saksi Nikah Massal di Balaikota DKI
Selasa 31 Des 2019, 20:34 WIB

Nikah massal di Balaikota DKi pada malam Tahun Baru 2020. (ikbal)
Administrator
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Nikah Massal, Ustad Adi Hidayat Beri Pasangan Tertua Hadiah Umrah
Selasa 31 Des 2019, 21:01 WIB
.jpg)
Nikah Massal, Pasangan Tua Tak Sangka Dapat Hadiah Umrah
Selasa 31 Des 2019, 21:27 WIB
.jpg)
Pilih Mana, Pemimpin Muslim Tapi Koruptor atau Non-Muslim yang Jujur? Begini Jawaban Ustaz Adi Hidayat<br>
Minggu 03 Okt 2021, 06:30 WIB

Benarkah Hanya Allah SWT Satu-satunya Tuhan? Ustadz Adi Hidayat Punya Bukti dan Jawaban yang Akurat
Rabu 27 Okt 2021, 19:14 WIB

50 Pasangan Nikah Siri Ikuti sidang Isbat Nikah Massal, Untuk Mendapatkan Kepastian Perkawinannya Sesuai Hukum
Jumat 17 Des 2021, 18:16 WIB

Gelar Nikahan Massal, Polres Bogor Berikan Kepastian Hukum Bagi 142 Pasangan, Ada yang Berusia 67 Tahun
Sabtu 27 Agu 2022, 13:27 WIB

Disebut Akan Gantikan Gus Miftah, Ini Sosok Ustaz Adi Hidayat yang Dikenal Sebagai Ulama yang Inspiratif
Selasa 10 Des 2024, 23:27 WIB

Ustaz Adi Hidayat Angkat Bicara Terkait Isu Bakal Gantikan Gus Miftah, Begini Penjelasannya
Rabu 11 Des 2024, 21:49 WIB

News Update
Cara Ampuh Menghilangkan Konten Dewasa di Instagram, Coba Sekarang!
28 Apr 2025, 15:50 WIB

Buset! Bocil Diduga Maling Mobil, Kabur dari Bandung ke Cianjur Berhasil Ditangkap Warga
28 Apr 2025, 15:49 WIB

1 Mei Bukan Sekadar Hari Buruh, Ini Peringatan Lain yang Perlu Kamu Tahu
28 Apr 2025, 15:45 WIB

Heboh, Platform Streaming Indonesia Gaet Fabrizio Romano untuk Promosi
28 Apr 2025, 15:43 WIB

Modal Rebahan Bisa Terima Saldo DANA Gratis Rp260.000, Begini Cara Klaimnya!
28 Apr 2025, 15:38 WIB

Pedagang Binaan Ancol Protes Sistem Bagi Hasil di Balai Kota
28 Apr 2025, 15:37 WIB

Sepi Penonton, Liga Malaysia Ingin Datangkan Pemain Keturunan Timnas Indonesia untuk Tambah Daya Tarik
28 Apr 2025, 15:34 WIB

7 Cara Memilih Kalung Emas yang Terbaik, Simak di Sini Agar Tidak Menyesal
28 Apr 2025, 15:32 WIB

Main Game Bisa Dapat Saldo DANA? Ini 4 Game Penghasil Uang Terbaik Mei 2025!
28 Apr 2025, 15:26 WIB

Kisah Erhan Siswa SMK PGRI 24 Jakarta, Angkut Barang saat Pagar Sekolah Digembok
28 Apr 2025, 15:26 WIB

Sopir Angkot Tewas Mendadak di Setiabudi, Sempat Kejang Sebelum Meninggal
28 Apr 2025, 15:25 WIB

Modus Penipuan Joki Galbay Pinjol, Ini 3 Risiko yang Mengintai Anda
28 Apr 2025, 15:25 WIB

Rumor Transfer Persib: Ciro Alves Done Deal, Tyronne del Pino Menyusul ke Malut United?
28 Apr 2025, 15:22 WIB

Jangan Sampai Merugikan! Cek 3 Hal Penting Ini Sebelum Pinjol
28 Apr 2025, 15:19 WIB

Beri Pendidikan Karakter, Mulai 2 Mei Dedi Mulyadi Bakal Kirim Remaja Nakal di Jabar ke Barak Militer
28 Apr 2025, 15:16 WIB

Ole Romeny Selamat dari Jurang degradasi Bareng Oxford United, Resmi Bertahan di Championship Musim Depan
28 Apr 2025, 15:14 WIB

Pinjam Uang di Pinjol Pinjam Fun Tanpa Jaminan dengan Tenor Panjang, Cek Caranya
28 Apr 2025, 15:13 WIB
