DEPOK – Sekitar 5.800 peserta dari berbagai wilayah Jabodetabek maupun luar daerah mengikuti lomba lari maraton Depok 10 K yang dilaksanakan di sepanjang Jl. Raya Margonda, Kota Depok.
Setelah hampir tiga tahun kegiatan tersebut terhenti kini lomba lari kembali digelar menyambut Hari Pahlawan 10 November.
“Alhamdulillah.. Lomba lari maraton Depok 10 K kembali digelar dan kegiatan ini tentunya menjadi salah satu ajang mencari bibit atlit lari jarak jauh dan menengah bagi warga Kota Depok khususnya serta masyarakat umum lainnya,” kata Wali Kota Depok Muhammad Idris didampingi Ketua DPRD Depok Yusuf Syahputra, Dandim 0508/Depok Kol.Inf. Agus Isrok, Kapolres Depok Kombes Pol. Azis S dan Ketua Koni Depok Yusri Y, Minggu (10/11/2019).
Selain sebagai bentuk kegiatan olahraga untuk menyehatkan tubuh, tambah dia, kegiatan ini juga memiliki peran sebagai ajang pencari bakat atlit lari jarak jauh serta memperkenalkan Kota Depok di tingkat nasional maupun internasional.
Peserta Lari Depok 10K
“Termasuk menyambut Hari Pahlawan 10 November yang diharapkan kegiatan ini rutin dilakukan setiap tahun,” ujarnya.
Ketua Panitia Pelaksana Herry Suprianto, menambahkan lomba lari marathon Depok 10 K menjadi kegiatan ke dua setelah dilaksanakan tahun 2016 lalu yang dimulai dari depan Balaikota, Jl. Raya Margonda, Bundaran UI Depok kembali ke Jl. Raya Margonda dan finis di halaman Balaikota Depok.
Jumlah peserta hingga daftar akhir pendafataran mencapai lebih dari 5.800 peserta dengan rincian kategori 10K sejumlah 424 orang, kategori 10K Master 150 orang, kategori 5K sejumlah 650 orang, kategori 3K sejumlah 78 orang dan free slot sejumlah 48 orang.
“Untuk peserta tidak berbayar, yaitu kategori SMA/K sejumlah 2.671 orang, kategori SMP sejumlah 1.374 orang, dan kategori 3K sejumlah 304 orang,” imbuhnya.
Para atlit pelari bertanding dalam ajang turnamen lomba lari 10 K dalam rangka memperingati Hari Pahlawan di Kota Depok.
Kasat Lantas Polrestro Depok Kompol Sutomo dengan anggota mengamankan jalur lomba lari 10 K di Margonda (angga)

Wali Kota Depok Lepas 5.800 Peserta Maraton Depok 10 K
Minggu 10 Nov 2019, 11:07 WIB

Dijaga 100 Personil
[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Gubernur Jawa Barat Nobatkan Wali Kota Depok Tokoh Literasi Digital Daerah 2022
Minggu 09 Okt 2022, 16:16 WIB

News Update
Inilah Manfaat Buah Sawo yang Belum Banyak Orang Ketahui, Bisa Mengobati Batuk
19 Apr 2025, 21:44 WIB

Jangan Langsung Bayar, Ini Cara Pastikan DC Pinjol Asli
19 Apr 2025, 21:44 WIB

2 Cara Dapat Akun FF Sultan Gratis dari Internet, Banyak Skin Weapon Mahal
19 Apr 2025, 21:42 WIB

Cara Batasi Akun Instagram Anda dari Pengguna Tak Dikenal
19 Apr 2025, 21:34 WIB

Mengakses BIOS di Laptop untuk Mengatur VRAM di Laptop, Seperti Ini Caranya
19 Apr 2025, 21:30 WIB

Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025, Ini Jadwal Drawingnya
19 Apr 2025, 21:29 WIB

Thom Haye di Ambang Degradasi Bersama Almere City, Laga Kontra Heerenveen Dini Hari Nanti Jadi Penentu
19 Apr 2025, 21:23 WIB

Klaim Kode Redeem ML hari ini Sabtu 19 April 2025, Hadiah Eksklusif Menantimu!
19 Apr 2025, 21:18 WIB

Anti Stres! Inilah Tips Hindari Galbay Pinjol dengan Mudah
19 Apr 2025, 21:17 WIB

3 Tips Investasi Emas untuk Pemula, Wajib Pahami sebelum Membeli!
19 Apr 2025, 21:16 WIB

Bagaimana Cara Menggunakan ChatGPT di Hp dan di Laptop? Bisa Edit Foto hingga Kerjakan Tugas
19 Apr 2025, 21:16 WIB

Kenali Risiko Pinjol Ilegal yang Dapat Merugikan Anda!
19 Apr 2025, 21:08 WIB

Penderita Diabetes Khawatir Gula Darah Naik? Simak Tips Mencegahnya Berikut Ini
19 Apr 2025, 21:01 WIB

Pinjol yang Berikan Pinjaman hingga Puluhan Juta dan Diskon Setiap Belanja, Segera Daftarkan Akun Anda
19 Apr 2025, 21:00 WIB

Hasil Liga 1: Persija Tekuk Persik Kediri, Persis Solo Menjauh dari Zona Degradasi
19 Apr 2025, 20:58 WIB

Bantuan PIP 2025 Tahap 1 Cair Bertahap, Sudah Masuk Rekeningmu Belum?
19 Apr 2025, 20:58 WIB

Cek Tabel Angsuran KUR BRI 2025 Plafon Rp50 Juta hingga Rp150 Juta, Ikuti Cara Ajukan Pinjaman Modal Usaha UMKM
19 Apr 2025, 20:53 WIB

Ajukan Pinjol Jangan Asal, Kenali Dulu GoPay Pinjam Sebelum Ambil Risiko
19 Apr 2025, 20:50 WIB
