JAKARTA – Petugas gabungan di jajaran Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat menertibkan belasan kendaraan yang diparkir liar di kawasan Palmerah, Kamis (7/11/2019). Dua kendaraan diderek karena bercokol di bahu jalan. "Kami rutin menindak kendaraan yang diparkir di trotoar dan bahu jalan agar tidak menghalangi akses pejalan kaki maupun pengendara," kata Kasatgaspol Pamong Praja (PP) Kelurahan Palmerah, Teguh Nurdin Amali didampingi Kasatgas Pol PP kelurahan Kemanggisan Rina Andriana. Ia menyebutkan sejumlah lokasi rawan parkir liar kerap dikeluhkan warga di sepanjang Jalan Inspeksi Kali Grogol, sekitar wilayah Kelurahan Palmerah dan Kemanggisan. Kasatpelhub Kecamatan Palmerah, Kosidin menjelaskan penertiban tersebut melibatkan 53 personil dari Sudis Perhubungan Jakbar, Satpol PP dan TNI-Polri. Hasilnya, 19 mobil di trotoar di OCP (Operasi Cabut Pentil), dan dua mobil diderek dari bahu jalan. "Penertiban ini khususnya penderekan bertujuan sebagai efek jera bagi para pengendara," ucapnya. (rachmi/tri)

Petugas Sudishub Tertibkan Belasan Kendaraan Parkir Liar di Palmerah
Kamis 07 Nov 2019, 18:09 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update
Bansos KLJ 2025 Cair? Cek Daftar Penerima dengan NIK KTP di Sini
16 Mar 2025, 02:40 WIB

Dugaan Korupsi PDNS di Komdigi, Penyidik Temukan dan Menyita Uang, Mobil dan Dokumen Lainnya
16 Mar 2025, 02:30 WIB

Ramalan Zodiak Cinta Hari Ini untuk Cancer dan Virgo: Cie Ada yang Balikan dengan Mantan!
16 Mar 2025, 02:30 WIB

Tanpa Antre di Dukcapil! Begini Cara Cetak KK Secara Online, Dijamin Hemat Waktu
16 Mar 2025, 02:13 WIB

BLT Dana Desa Disalurkan Secara Bertahap, Cek Jadwal dan Syaratnya!
16 Mar 2025, 02:10 WIB

Cara Tukar Pulsa Jadi Uang dengan Aplikasi yang Aman Berikut Ini
16 Mar 2025, 02:00 WIB

Kejutan Tanggal Tua Ada Saldo DANA Gratis Rp200.000, Cek Dompet Elektronik Sekarang
16 Mar 2025, 02:00 WIB

Strategi Jitu agar Lulus Ujian Praktik SIM C dengan Mudah
16 Mar 2025, 01:55 WIB

Sahur Berkah! Klik Link DANA Kaget Pakai Nomor WhatsApp Kamu Hari Ini, Saldo Gratis Rp155.000 Terkirim ke Dompet Elektronik
16 Mar 2025, 01:38 WIB

Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Argentina 2025
16 Mar 2025, 01:37 WIB

Polemik Hari Jadi Persib Bandung 1919 atau 1933, Manajemen Persib: Masih Membuka Peluang Menguak Keaslian Sejarah Hari Lahir Maung Bandung
16 Mar 2025, 01:37 WIB

Cara Mempercepat Koneksi Internet Tanpa Aplikasi Tambahan, Dijamin Ngebut!
16 Mar 2025, 01:33 WIB

Cara Ajukan Kredit Kendaraan di Bank Mandiri, Apa Saja Syarat yang Perlu Dipersiapkan?
16 Mar 2025, 01:30 WIB

Bantuan Sosial Cair di Bulan Ramadhan 2025 Mulai dari PKH, BPNT, BLT Dana Desa dan Beras, Cek Rekening KKS Anda Sekarang Juga!
16 Mar 2025, 01:17 WIB

2 Tips Mudah Hilangkan Iklan Menggangu di HP Android dengan Mudah dan Cepat Tanpa Apk Tambahan
16 Mar 2025, 01:15 WIB
.jpg)
Ini Cara Atasi Lupa Password Tanpa Kartu Debit Saat Login Livin by Mandiri
16 Mar 2025, 01:10 WIB

Cara Setting Awal HP iPhone Baru
16 Mar 2025, 01:09 WIB

Ramalan Zodiak Hari Ini 16 Maret 2025: Cek Hari Keberuntungan Kamu di Sini!
16 Mar 2025, 01:09 WIB
