PURWAKARTA - Sebanyak 39 pelaku penyalahgunaan narkoba dibekuk petugas Satuan Reserse Narkoba Polres Purwakarta disejumlah tempat diwilayahnya. Mereka berperan sebagai kurir dan pangguna narkoba digulung dan ditangkapi petugas dalam kurun tiga bulan. Kapolres Purwakarta AKBP Matrius menjelaskan, satu diantaranya 39 tersangka pelaku penyalahgunaan (lahgun) narkoba tersebut berjenis kelamin perempuan. "Peran mereka kurir dan pemakai," ungkapnya, Rabu (6/11/2019). Matrius menyebutkan, puluhan tersangka pelaku penyalahgunaan narkoba diringkus dalam kurun tiga bulan di sejumlah tempat diwilayahnya. "Mereka melakukan aktifitas terlarang mengedarkan dan menggunakan narkoba diwilayahnya. Salah satunya tersangka perempuan berperan pengedar,"ujar dia. Kapolres mengungkapkan saat ini ada tiga jenis narkoba yang paling banyak beredar di wilayahnya antara lain ganja, sabu-sabu, dan tembakau gorila. Sejumlah wilayah yang jadi sasaran peredaran narkoba ada di 11 dari 17 kecamatan yang ada di Purwakarta. "Kecamatan Purwakarta (Kota) salah satunya," imbuhnya. Terkait hal tersebut, Matrius mengimbau masyarakat untuk terus bersinergi dengan polisi karena peredaran narkoba diwilayahnya dalam kondisi sangat memprihatinkan. Ditempat yang sama Kasat Reserse Narkoba Polres Purwakarta AKP Heri Nurcahyo menambahkan 39 pelaku yang ditangkap ini merupakan tersangka dari 29 kasus penyalahgunaan narkoba. Dari jumlah tersangka ini, dua kurir diamankan setelah tertangkap tangan oleh warga sedang menempelkan sabu-sabu di dinding sekolahan. "20 kasus sudah P21," jelasnya. Kata Heri, dari 39 kasus tersebut, telah disita barang bukti 3,5 kg ganja kering, 100 gram sabu-sabu, dan 350 gram tembakau gorila. "Mereka dijerat pasal pasal 111 ayat (1) dan pasal 114 ayat (1) UU RI No 35 Tahun 2009 tentang narkoba dengan hukuman diatas lima tahun penjara,"pungkasnya. (dadan/yp)

39 Penyalah Guna Narkoba Ditangkap di Purwakarta
Kamis 07 Nov 2019, 08:59 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update
Shio Kerbau Diprediksi akan Kedatangan Bintang Keberuntungan, Selamat Ya!
17 Mar 2025, 11:31 WIB

HP iPhone Kamu Boros Baterai? Begini Cara Menjaga Battery Health Agar Performa Tetap Optimal
17 Mar 2025, 11:30 WIB

Deretan Panja RUU TNI 2025, Jadi Sorotan hingga Dikritik Sejumlah Pihak
17 Mar 2025, 11:28 WIB

Shin Tae Yong Bertemu Asnawi dan Arhan di Thailand, Nostalgia dengan Mantan Anak Asuh
17 Mar 2025, 11:24 WIB

Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos BPNT dan PKH di Situs Cek Bansos Kemensos
17 Mar 2025, 11:23 WIB
.jpg)
Jadwal Lengkap Matchday 7 Babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Putara Ketiga, Grup A hingga C
17 Mar 2025, 11:15 WIB

Kimberly Ryder Mantap Berhijab Usai Umrah: Aku Masih Belajar Pelan-pelan
17 Mar 2025, 11:15 WIB

Ramalan Shio Mingguan 17-23 Maret 2025, Ular, Naga, dan Kelinci, Siap Bersaing untuk Maju!
17 Mar 2025, 11:14 WIB

Cara Rekam Panggilan WhatsApp di HP Android dan iPhone, Nggak Pakai Ribet!
17 Mar 2025, 11:13 WIB

Merasa Kerap Gatal di Area Tenggorokan? Begini cara Mengatasinya
17 Mar 2025, 11:10 WIB

CEO Timnas Malaysia Sindir Indonesia, Sebut Naturalisasi Bukan Solusi
17 Mar 2025, 11:06 WIB

Pandji Pragiwaksono Soroti Satu Nama Anggota Panja RUU TNI, Siapa Sosok H Oleh Soleh?
17 Mar 2025, 11:05 WIB

Ramalan Besok 18 Maret 2025: Finansial Sagitarius akan Lebih Stabil Dibandingkan Kemarin, Kamu Bisa Tenang
17 Mar 2025, 11:00 WIB

Sebut Aksi Aktivis yang Geruduk Rapat RUU TNI Ilegal, Deddy Corbuzier: Melanggar Hukum
17 Mar 2025, 10:59 WIB

3 Zodiak Paling Beruntung Dalam Cinta Besok, Hal Istimewa Nunggu Kamu!
17 Mar 2025, 10:56 WIB

12 Ramalan Shio Minggu Ini, 18-23 Maret 2025: Biarkan Semuanya Mengalir dengan Sendirinya untuk Shio Ayam
17 Mar 2025, 10:52 WIB

Jelang Bela Timnas Indonesia vs Australia, Jay Idzes Banjir Pujian dari Media Italia Usai Kantongi Lukaku
17 Mar 2025, 10:50 WIB
