JAKARTA - Setelah buron lima bulan, pelaku penganiayaan berat berhasil ditangkap petugas di rumah kontrakan di Jalan Kramat Pulo Gang 21, Senen, Jakarta Pusat, Selasa (29/10/2019) dinihari. Pelaku mengaku selama buron, ia selalu berpindah tempat. AF (26) tak berkutik saat polisi menciduknya. Tetangga sekitar rumah kontrakan tersangka sempat kaget, melihat tersangka diborgol kemudian dibawa ke kantor polisi. Kapolsek Senen Kompol Ewo Samono, menuturkan tersangka masuk DPO setelah kabur usai menikam dua orang. Pada Mei, pelaku menikam korban Urip Widodo (22), dan pada bulan September, pelaku menikam Yanti Setiawati. "Pelaku melakukan aksinya, setelah korbannya tidak memberikan barang yang diminta dan melakukan perlawanan. Ia menjalani aksinya di dekat Stasiun Senen," ujar Kapolsek Kompol Ewo, saat dikonfirmasi. Ewo menyebutkan, tak ada perlawanan dari tersangka saat diamankan. Pelaku pun sudah mengakui perbuatannya. (silaen/mb)
5 Bulan Buron, Pelaku Penodongan dengan Kekerasan Diciduk Polisi
 Selasa 29 Okt 2019, 14:00 WIB 
  
 Editor 
  [email protected]  Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
   Kriminal  
 Waduh..Pria Bawa Airsoftgun Dikira Pelaku Begal Babak Belur Dihajar Massa
   Minggu 20 Des 2020, 15:45 WIB 
 
   Kriminal  
 Satu Keluarga Asal Lampung Jadi Korban Penodongan di Tomang Jakbar, HP dan Uang Raib
   Rabu 14 Jul 2021, 17:19 WIB 
 
   Kriminal  
 3 Orang Pelaku Penodongan Dengan Celurit Diringkus Polsek Cilincing Jakarta Utara
   Sabtu 12 Feb 2022, 11:13 WIB 
 
   Kriminal  
 Terungkap! 3 Penodong yang Ditangkap Polsek Cilincing di Simpang Lima Semper, Sudah 5 Kali Beraksi
   Sabtu 12 Feb 2022, 12:47 WIB 
 
   Kriminal  
 Waspada! Motif Antar Paket, Seorang ART dan Majikan di Jakut Jadi Korban Penodongan
   Sabtu 13 Agu 2022, 23:28 WIB 
 
   Kriminal  
 Maling Gasak Motor di Minimarket Mustikajaya Bekasi, Terekam CCTV
   Kamis 15 Des 2022, 23:22 WIB 
 
   Kriminal  
 Komplotan Begal Todong Pembeli Ketoprak di Bekasi Barat dengan Senpi dan Bawa Kabur Motor
   Kamis 19 Okt 2023, 15:42 WIB 
 News Update
 Bukan Kebetulan! Ini Sosok yang Bikin Pertahanan Persib Sulit Ditembus
Selasa 04 Nov 2025, 10:19 WIB
  TEKNO  
  Daftar Situs Legal untuk Mendapatkan Saldo DANA Gratis di 2025 yang Aman dan Terpercaya
 04 Nov 2025, 10:15 WIB 
 
 
   EKONOMI  
  Emas Kembali Bersinar! Harga Emas 1 Gram Naik di Antam dan Pegadaian Hari Ini 4 November 2025
 04 Nov 2025, 10:05 WIB 
 
   TEKNO  
  Berapa Harga iPhone 17 Pro Max di Indonesia Awal November 2025? Cek di Sini
 04 Nov 2025, 10:00 WIB 
 
 
 
 
   Nasional  
  Contoh Surat Rekomendasi Tokoh Masyarakat untuk Beasiswa BAZNAS 2025 Timur Tengah, Download Gratis dan Pelajari Cara Pengisiannya
 04 Nov 2025, 09:49 WIB 
 
   HIBURAN  
  Rumor Cerai Na Daehoon dan Jule Mencuat, Hak Asuh Anak Jadi Prioritas Utama
 04 Nov 2025, 09:44 WIB 
 
   OLAHRAGA  
  Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 Tayang Jam Berapa dan Live Di Mana? Cek Jadwal dan Link Nonton
 04 Nov 2025, 09:39 WIB 
 
   EKONOMI  
  Waduh! Harga Emas Hari Ini 4 November 2025 Turun Lagi, Paling Murah Rp1,2 Jutaan
 04 Nov 2025, 09:32 WIB 
 
   HIBURAN  
  Bukan Orang Biasa, Sasha Sabrina Anak Pengusaha Besar yang Namanya Terseret Isu dengan Hamish Daud
 04 Nov 2025, 09:32 WIB 
 
   TEKNO  
  Asik! Kamu Bisa Dapat Saldo DANA Gratis Pakai HP Android Saja, Ini Caranya!
 04 Nov 2025, 09:15 WIB 
 
 
   EKONOMI  
  Harga Emas Antam Naik Rp8.000 per Selasa, 4 November 2025, Cek Rincian Terbarunya!
 04 Nov 2025, 09:10 WIB 
 
   OLAHRAGA  
  Klasemen Sementara Super League 2025/2026: Persija dan Malut United Bersaing di Posisi Atas, Arema FC Mulai Bangkit
 04 Nov 2025, 08:55 WIB