SERANG - Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) dijadwalkan melakukan peletakan batu pertama pembangunan Masjid Rahmatan Lil Aalamiin Negeri Di Atas Awan (NDA) Kecamatan Citorek, Kabupaten Lebak, (Kamis, 24/10/2019). Acara peletakan batu pertama pembangunan Masjid Rahmatan Lil Aalamiin akan dilakukan Kamis (24 Oktober 2019) besok. Desain masjid yang dipilih nampak berusaha menyatu dengan bangunan rumah panggung khas di wilayah Citorek. Dinding atau tembok beraksen dinding bilik bambu memanfaatkan tatanan kayu dan batu alam. Atap menggunakan model limas dengan pilihan limas besar dan gabungan limas besar dan limas kecil. Masjid yang dibangun merupakan hasil sumbangan infak para aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemprov Banten. Gubenur Wahidin Halim mengajak para ASN untuk berinfak dan membangun Masjid Rahmatan Lil Alamiin, Negeri Di Atas Awan (NDA) Citorek Kabupaten Lebak untuk memfasilitasi para pengunjung. Sehingga, penghasilan para ASN di Pemprov Banten menjadi berkah Gubernur WH berharap, masjid yang dibangun bisa dimanfaatkan pengunjung yang datang dari sore atau petang untuk menginap. Pengunjung yang datang sholat subuh terlebih dulu sebelum melihat awan. (haryono/win)

Kamis. Gubernur Lakukan Peletakan Batu Pertama Mesjid 'Negeri Di Atas Awan'
Rabu 23 Okt 2019, 18:54 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Jembatan Muhara Hanyut Diterjang Luapan Sungai Ciberang, Akses ke ‘Negeri di Atas Awan’ Citorek Terputus
Kamis 01 Apr 2021, 16:53 WIB

Destinasi Wisata di Lebak Dibuka Saat Libur Lebaran, Namun Hanya Untuk Wisatawan Lokal
Jumat 30 Apr 2021, 17:38 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid At-Tabbayun, Gubernur Anies Sekaligus Salat Jumat Berjamaah
Jumat 27 Agu 2021, 10:31 WIB

Peletakan Batu Pertama Dilakukan Anies, Pembangunan Masjid At-Tabayyun Resmi Dimulai
Jumat 27 Agu 2021, 15:01 WIB

Pemkab Undang Pelancong Berwisata ke Lebak Saat Nataru, Begini Permintaan Dewan Kepada Pengelola Destinasi Wisata
Selasa 14 Des 2021, 23:07 WIB

News Update

3 Zodiak Paling Beruntung Besok 11 Maret 2025, Dapat Kabar Baik dari Semesta!
11 Mar 2025, 04:29 WIB

Bansos PKH Tahap 1 2025 Cair ke NIK e-KTP Penerima dengan Nominal Berbeda, Cek di Sini Informasinya!
11 Mar 2025, 04:28 WIB

Cukup Gunakan NIK KTP, Penerima Dana Bansos PKH 2025 Langsung Muncul di Aplikasi Ini!
11 Mar 2025, 04:11 WIB

Tutorial Klaim Saldo DANA Gratis hingga Rp235.000 Cair ke Dompet Elektronik dengan Mudah, Intip di Sini
11 Mar 2025, 04:00 WIB

Ramalan Zodiak Aries, Taurus, dan Gemini Hari Ini Selasa 11 Maret 2025, Ada Semangat Membara hingga Komunikasi dan Koneksi
11 Mar 2025, 03:54 WIB

Klaim Kode Redeem FF Gratis Hari Ini 11 Maret 2025 dan Dapatkan Hadiah Menarik
11 Mar 2025, 03:35 WIB

Ramalan Zodiak Hari Ini 11 Maret 2025: Karier, Keuangan, dan Kesehatan Pisces hingga Leo
11 Mar 2025, 03:32 WIB

Cara Ajukan Kartu Kredit Mandiri secara Online Lewat Aplikasi
11 Mar 2025, 03:04 WIB

5 Persyaratan Dokumen yang Harus Disiapkan KUR BRI 2025, Plafond Rp100 Juta
11 Mar 2025, 03:03 WIB

Cara Buat Poster Menarik di Hp
11 Mar 2025, 03:03 WIB

Asik! BUMN Gelar Mudik Gratis 2025, Cek Syarat dan Link Pendaftarannya
11 Mar 2025, 03:02 WIB

Seleksi CPNS 2025 Segera Dibuka! Simak Cara Cek Formasi dan Strategi Agar Lolos
11 Mar 2025, 02:49 WIB

Cara Mendapatkan Voucher Gratis Ongkir Shopee Terbaru, Belanja Makin Hemat!
11 Mar 2025, 02:33 WIB

Kapan Pengumuman Penerima KIP Kuliah 2025? Intip Jadwal Lengkapnya di Sini
11 Mar 2025, 02:28 WIB

Saldo DANA Gratis dari Aplikasi Penghasil Uang, Hati-Hati Penipuan!
11 Mar 2025, 02:20 WIB

Makin Cuan! Rebut Saldo DANA Gratis Rp220.000 dari Link DANA Kaget 11 Maret 2025, Gini Caranya
11 Mar 2025, 02:05 WIB

11 Game Penghasil Saldo DANA Gratis 2025 Terbukti Membayar, Ayo Mainkan Sekarang Juga
11 Mar 2025, 02:04 WIB
