BEKASI – Untuk memberikan pelayanan yang lebih efisien, tepat dan cepat kepada masyarakat, Korlantas Polri meresmikan gedung Satuan Penyelenggara Administrasi SIM (Satpas) Sim Polres Metro Bekasi yang memiliki FIFO Integrated System atau sistem antrean first in first out terintergrasi.
Dengan sistem ini seluruh informasi seperti berapa jumlah pemohon SIM yang hadir, pemohon yang lulus dan tidak, serta jumlah Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNPB) hari itu juga akan diketahui secara langsung (real time).
"Ini sesuai apa yang disampaikan Presiden, sebagai amanat UUD tentang pelayanan publik. Pelayanan publik berkualitas, cepat, tepat, terjangkau dan akurat,” ujar Kakorlantas Mabes Polri Irjen Pol Refdi Andri pada peresmian gedung baru Satpas SIM Polres Metro Bekasi di Deltamas Cikarang Kamis (22/8/2019).
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Gatot Eddy Pranomo jajal FIFO Integrated System di Satpas SIM Polrestro Bekasi. (lina)
Selain itu juga terobosan baru juga pada SIM yang dapat digunakan untuk melakukan transaksi lainnya seperti e-Money. Smart SIM ini, juga bisa diisi ulang digerai mini market seperti Alfamart atau Indomart, dengan maksimal saldo Rp2 juta. Layaknya e-Money, SMART SIM juga dapat digunakan untuk membayar tol dan naik transportasi umum seperti KRL.
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Gatot Eddy Pranomo merasa bersukur dengan kehadiran Inovasi ini, yang dapat memberikan pelayanan prima kepada masyarakat.
"Tadi kita melihat peresmian satpas SIM di sini program yang terpusat dari Korlantas polri dan Alhamdulillah di sini yang pertama yang menjadi FIFO. Mudah-mudahan akan memberikan kemudahan kemudahan kepada masyarakat di wilayah Kabupaten Bekasi. Ini merupakan dalam program promoter Bapak Kapolri, salah satunya itu dalam peningkatan kinerja adalah peningkatan pelayanan publik pelayanan publik yang berbasis IT," kata Kapolda.
Sementara itu, Kapolres Kabupaten Bekasi Kombes Pol Candra Sukma Kumara mengatakan, keunggulan SIM dengan FIFO ini adalah sistemnya yang terintegrasi. "FIFO diterapkan pertama kali di Satpas SIM Polrestro Bekasi pertama kali, karena dianggap paling siap. Karena memang Satpas Polres Metro Bekasi akan menjadi prototype dari pengelolaan Satpas," pungkas Kapolres.
Terobosan dan inovasi pelayananSIM FIFO terintegrasi ini pun mendapatkan penghargaan dari MURI. (lina/mb)

Terapkan FIFO <em>Integrated System</em>, Satpas Polres Metro Bekasi Masuk MURI
Kamis 22 Agu 2019, 15:47 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update

INFO BARU! Aktivasi Rekening SimPel untuk Bantuan PIP 2025 Terakhir di Tanggal Ini, Cek Sekarang
Jumat 16 Mei 2025, 16:04 WIB
TEKNO
Dapatkan Saldo DANA Gratis Rp250.000 Lewat 5 Cara Ini, Bisa Langsung Cair ke E-Wallet
16 Mei 2025, 16:01 WIB

EKONOMI
Alhamdulillah! Dana Bansos PIP Rp900.000 Sudah Cair dan Diterima Para Siswa SMA, Cek Syaratnya
16 Mei 2025, 16:00 WIB


OLAHRAGA
PT LIB Ingin Undang Oxford United dan NEC Nijmegen ke Piala Presiden 2025
16 Mei 2025, 15:48 WIB

TEKNO
ASUS Vivobook S14 Resmi Hadir di Indonesia: Laptop Tipis, Kuat, dan Pintar untuk Semua Aktivitas
16 Mei 2025, 15:46 WIB

EKONOMI
Butuh Uang Mendesak? Ubah Limit Akulaku Jadi Saldo DANA atau Rekening Bank, Langsung Cair dalam 10 Menit Simak Selengkapnya!
16 Mei 2025, 15:43 WIB


TEKNO
Cara Menghapus Nomor HP dari Daftar Kontak Darurat Pinjol, Ini Solusi Cepat dan Tepat
16 Mei 2025, 15:37 WIB

Nasional
Apa Itu Syarikah Haji? Inovasi Pelayanan Haji Tahun 2025 untuk Calon Jemaah Indonesia
16 Mei 2025, 15:36 WIB

OLAHRAGA
Final Piala FA 2025, Manchester City vs Crystal Palace: Antara Misi Penebusan atau Sejarah Baru
16 Mei 2025, 15:34 WIB

Nasional
Cara Dapat Diskon Tambah Daya PLN 50 Persen di Aplikasi, Cek Syaratnya Sekarang!
16 Mei 2025, 15:30 WIB

Daerah
Klarifikasi Camat Mekarjaya soal Sumbangan Rp5.000 saat Perbaikan Jalan di Pandeglang
16 Mei 2025, 15:30 WIB

EKONOMI
Waspada! Ini Bahaya yang Mengintai Jika Kontak HP Diakses oleh Pinjol Ilegal
16 Mei 2025, 15:27 WIB

JAKARTA RAYA
Pesan Terakhir Eddie Mardjoeki Sang Jawara kepada Pemimpin Jakarta
16 Mei 2025, 15:25 WIB

OLAHRAGA
Timnas U-17 Bakal Ikut EPA U-20 Sebagai Persiapan Menuju Piala Dunia
16 Mei 2025, 15:25 WIB

Nasional
Sentil Jokowi Soal Investor IKN, Umar Hasibuan: Apa Itu Gak Lebih Kebangetan Dibanding Meme Mahasiswa ITB?
16 Mei 2025, 15:21 WIB

EKONOMI
Pinjol Ilegal Mau Datang ke Rumah? Jangan Panik, Ini Trik Menangkal Ancamannya
16 Mei 2025, 15:19 WIB

