JAKARTA- Baru saja bangkit badai kebangkrutan akibat bisnis Forex, Kevin Aprilio kembali jadi pergunjingan setelah terungkap konfliknya dengan Widy Vierratale, vokalis yang terorbit dalam grup Vierratale. Widy dikabarkan dihalangi untuk bersolo karier. Widy bahkan menuding, sikap keyboardist Vierratale itu berbeda di depan dan di belakangnya. “Dia (Kevin) sampai mendatangi orang yang mau kerja sama dengan aku dan kayaknya bilang ‘Jangan terlalu ngambil Widy ya’. Aku pernah duet sama Caffeine, tapi kemudian dilarang untuk masuk ke labelnya Raffi Ahmad,” ungkapnya. Widy Vierratale sempat membahas keberatannya tersebut dengan musisi 29 tahun itu. Dia menegaskan, ingin bersolo karier namun tetap siap untuk Vierratale. “Dia bilang oke, tapi ya masih susah,” keluhnya. Keributan di antara kedua musisi muda itu terungkap ketika Widy dan Kevin menjadi bintang tamu program bincang-bincang yang dipandu oleh Jessica Iskandar dan Nia Ramadhani. Secara tiba-tiba, putra Addie MS dan Memes itu meninggalkan lokasi syuting sebelum pengambilan gambar dimulai. Menurut Widy dia terlibat diskusi serius dengan Kevin Aprilio saat menuju lokasi syuting. Topiknya seputar honor manggung. “Masalahnya konyol saja, kenapa honor harus melalui persetujuan Kevin? Kan nggak ada kontrak,” ungkapnya. Tak sekadar persoalan honor, Widy memaparkan konflik di antara mereka selama ini. Namun, meski sempat berselisih paham, namun toh dua musisi ini tetap profesional dalam bermusik. Keduanya komit bersama bandnya mentas di Purwokerto, Jawa Tengah, pada Kamis (20/6/2019) lalu. – dms
Widy Vierratale Merasa Dihalangi Kevin Aprilio
Senin 24 Jun 2019, 06:02 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Seleb
Aksi Panggung Widy Vierratale Melepas Baju Bikin Kevin Aprilio Syok Sampai Garuk-garuk Jidat
Kamis 20 Okt 2022, 15:51 WIB
SHOWBIZ
Widy Vierratale Pacar Gitaris Last Child Bukan Selingkuhan Virgoun, Ini Klarifikasi Kevin Aprilio
Minggu 14 Mei 2023, 15:33 WIB
News Update
Mediasi Buntu, Polsek Jagakarsa Buka Ruang Dialog Warga Tolak Bar Kartika One
Sabtu 31 Jan 2026, 20:10 WIB
JAKARTA RAYA
Pemkot Jakbar Imbau Pemilik Kontrakan Sediakan Septic Tank Layak
31 Jan 2026, 19:18 WIB
EKONOMI
Friderica Widyasari Dewi dan Hasan Fawzi Resmi Ditunjuk OJK, Ini Peran Barunya
31 Jan 2026, 19:05 WIB
HIBURAN
Kematian Lula Lahfah Masih Jadi Teka-teki, Polisi Tak Bisa Temukan Penyebab Pasti
31 Jan 2026, 18:46 WIB
Daerah
Hari ke-8 Pencarian Longsor Cisarua, Tim SAR Evakuasi 10 Jenazah Korban
31 Jan 2026, 18:18 WIB
OLAHRAGA
Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia vs Irak Malam Ini Pukul 19.00 WIB
31 Jan 2026, 18:00 WIB
JAKARTA RAYA
Normalisasi Ciliwung Dikebut, DPRD Apresiasi Pembebasan Lahan Humanis
31 Jan 2026, 17:04 WIB
JAKARTA RAYA
BPBD DKI: Banjir di Bantaran Sungai Akan Terus Terjadi Jika Normalisasi Belum Tuntas
31 Jan 2026, 16:54 WIB
JAKARTA RAYA
Banjir Kampung Melayu Mulai Surut, Warga Catat Empat Kali Terjadi Sepanjang Januari
31 Jan 2026, 16:42 WIB
KHAZANAH
Kapan Awal Puasa 2026? Sidang Isbat Ramadhan 1447 H Digelar 17 Februari
31 Jan 2026, 16:22 WIB
JAKARTA RAYA
PMI Kota Depok Kirim Relawan ke Lokasi Longsor Pasirlangu Bandung Barat
31 Jan 2026, 16:12 WIB
EKONOMI
Akselerasi Transaksi Digital lewat Livin’ by Mandiri Perkuat Inklusi Keuangan
31 Jan 2026, 16:01 WIB
HIBURAN
Fuji Akui Sulit Percaya Orang Usai Diduga Ditipu Karyawan, Kerugian Capai Rp1 Miliar
31 Jan 2026, 15:46 WIB
OLAHRAGA
Link Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib Bandung di BRI Super League Sore Ini Pukul 15.30 WIB
31 Jan 2026, 15:25 WIB
OTOMOTIF
Kia Jadikan IIMS 2026 Ajang Perkenalan Produk Terbaru dan Baca Arah Pasar
31 Jan 2026, 15:15 WIB