JAKARTA - Sejumlah pihak menyayangkan adanya oknum tertentu yang memanfaatkan Pagelaran Parade Nusantara Cap Go Meh 2019, di kawasan Kota Tua, Jakarta Barat, pada beberapa waktu lalu, untuk berpolitik. "Sayangnya memang, kemarin kehadiran Yayasan Rumah Kebangsaan Indonesia Darmadi Durianto (YRKI DD) tanpa seizin dan pemberitahuan syarat bermuatan politis," ucap Liaw Eddy Sud, penanggung jawab acara, Kamis (28/2/2019). Unsur muatan politis tersebut, sambungnya, ditemukan adanya panggung yang didirikan YRKI DD. "Harusnya ada komunikasi, karena acara ini murni kebudayaan dan dibiayai oleh YPBTN," tambah Eddy. Senada dengan Eddy, salah satu pendiri Yayasan Pelestarian Budaya Tao Nusantara (YPBTN), Frangky Liu, juga menyesalkan adanya muatan politik saat acara Parade Kebudayaan Nusantara Cap Gomeh 2019. Dirinya menyayangkan karena acara itu dibarengi dengan kegiatan yang dilakukan oleh YRKI DD. "secara pribadi sebagai pendiri Yayasan Pelestarian Budaya Tao saya menyesalkan kejadian tersebut," ujarnya. Parade Kebudayaan Nusantara Cap Gomeh 2019 merupakan gelaran yang dilakukan YPBTN dan diadakan dengan konvoi beberapa atraksi budaya, Minggu (24/2). Kegiatan dimulai dari Kerendang menujung Kota Tua dan berakhir lagi di Kerendang, Jakarta Barat. (deny/tri)

Panitia Sayangkan Parade Nusantara Cap Go Meh 2019 Disusupi Kegiatan Politik
Kamis 28 Feb 2019, 14:30 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Bogor Street Festival CGM 2022 Digelar Live Streaming, Kemeriahan Bisa Ditonton dari Ruma
Sabtu 12 Feb 2022, 23:05 WIB

Daftar Lengkap 10 Ucapan Cap Go Meh 2022 Tahun Macan Air yang Bagus Dibagikan di Media Sosial
Selasa 15 Feb 2022, 12:37 WIB

News Update
45 Akun FF Sultan Gratis Season 1 Terbaru April 2025
25 Apr 2025, 14:40 WIB

Viral, Beredar Himbauan untuk Warga Karawang, Diminta Tidak Melawan Pelaku Begal dan Maling
25 Apr 2025, 14:39 WIB

Line Up dan Link Streaming Dewa United vs Malut United: Misi Banten Warriors Terus Kejar Persib
25 Apr 2025, 14:36 WIB

Pemprov Jakarta Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Bungur Senen
25 Apr 2025, 14:36 WIB

6 Foundation Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Berkeringat, Anti Luntur Seharian!
25 Apr 2025, 14:33 WIB

Cuan Ngalir dalam Waktu Sekejap! Begini Cara Dapat Saldo DANA Gratis Ratusan Ribu dari Internet
25 Apr 2025, 14:31 WIB

Ajukan Pinjaman Rp15 Juta di Pinjol Legal Easycash 12 Bulan Bayar Berapa? Intip Simulasinya
25 Apr 2025, 14:29 WIB

Aturan Baru OJK: Ini Alasan Debt Collector Pinjol Dilarang Datangi Rumah Nasabah
25 Apr 2025, 14:26 WIB

Viral Aksi Pencurian Berulang Dua Hari Sekali Menghantui Warga Bekasi
25 Apr 2025, 14:26 WIB

Isi Chat Mesra Paula Verhoeven dengan Nico Surya Bocor, Baim Wong Langsung Talak Cerai Istri
25 Apr 2025, 14:23 WIB

Kuasa Hukum Ungkap Reaksi Ibunda Paula Verhoeven Soal Isu Selingkuh hingga HIV: Bingung Bagaimana Harus Membela Diri
25 Apr 2025, 14:16 WIB

Relokasi Korban Banjir Bandang Lebak Gedong Tunggu Realisasi Kementerian PKP
25 Apr 2025, 14:14 WIB

Viral Polisi di Sumedang Diduga Pungli saat Razia Kendaraan
25 Apr 2025, 14:05 WIB

Benarkah Pinjol Fin Plus Tak akan Ditagih DC Lapangan? Ini Risiko Terberat jika Gagal Bayar
25 Apr 2025, 14:03 WIB

Viral Rekaman Suara Baim Wong Saat Ceraikan Paula Verhoeven, Langsung Ditalak 3
25 Apr 2025, 14:01 WIB

Cek 5 Bansos dari Pemerintah yang Cair di Bulan April 2025, Siap-Siap Kartu KKS Terisi Lagi!
25 Apr 2025, 14:00 WIB

Info Live Streaming PSIS Semarang vs Borneo FC: Bawa Misi Berbeda
25 Apr 2025, 13:59 WIB
