JAKARTA – Aktris dan model asal Singapura yang juga isteri musisi Marcell Siahaan, Rima Melati Adams, dalam usinya yang ke 38 tahun, semakin rajin memperhatikan perawatan diri. Bahkan dia mengelola sebuah studio senam kesehatan di daerah Kemang Jakarta Selatan. "Aku juga jadi instrukturnya, karena aku memang pernah belajar senam, termasuk yoga. Tapi ada yang unik, untuk mengeluarkan keringat lebih banyak, aku ajarkan pakai stik drum untuk melakukan gerakan menggebuk sebagai latihan kardionya, seperti main drum,” ujar Rima. Ribstick, tongkat kayu menyerupai stik drum memang tidak dipukul-pukul ke drum, melainkan ke matras, dan dibenturkan satu sama lain sambil mengikuti ritme lagu yang diputar. "Dilakukan dengan fun," imbuh pemeran Hantu Kebaya Merah dalam film horor DreadOut ini. Rima mengaku sudah hampir 2 tahun kegiatan sport itu dia jalani, dan membersnya-pun dari berbagai kalangan. Mulai artis, presenter, profesional, karyawan dan umum. Bahkan sang suami, Marcell juga aktif. "Aku ngajarin dia senam yoga, kami sering lakukan senam yoga, terkadang di rumah maupun di studio," terang pemain telenovela dan model di Malaysia juga Singapura dan mantan Miss Universe Singapore 2001 ini.(ali/tri)

Rima Melati Adams Dua Tahun Kelola Studio Senam
Senin 28 Jan 2019, 10:18 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Innalillahi, Aktris Senior Rima Melati Meninggal Dunia, Pernah Main di 100 Judul Sinetron
Kamis 23 Jun 2022, 17:19 WIB

News Update
Kuis Penghasil Saldo DANA Hari Ini, Diundi Tanggal 1 Mei 2025, Cek Cara Ikutannya!
28 Apr 2025, 14:06 WIB

MotoGP 2025: Fabio Quartararo Bicara Potensi Kebangkitan Yamaha setelah Finish Kedua di Jerez
28 Apr 2025, 14:05 WIB

Usai Viral, Polisi Tidur 4 Baris di Klaten Akhirnya Dibongkar
28 Apr 2025, 14:04 WIB

Pencairan Bansos Tertunda? Ini Penyebab dan Cara Mengajukan Ulang Status Penerima Bantuan dengan NIK KTP
28 Apr 2025, 14:03 WIB

Jangan Ditunda! Segera Lakukan Hal Ini Kalau Terjerat Utang Pinjol Ilegal
28 Apr 2025, 14:00 WIB

Jadwal Tanggal Merah Bulan Mei 2025, Cek di Sini
28 Apr 2025, 14:00 WIB

Motif Pengacara Bawa Senpi Ilegal dan Narkoba di Jakarta Pusat Terungkap
28 Apr 2025, 13:58 WIB

Hari Puisi Nasional 28 April, Ini Makna Kata ‘Binatang Jalang’ dari Puisi ‘Aku’-Chairil Anwar
28 Apr 2025, 13:55 WIB

Tukar Kode Redeem FF Terbaru Hari Ini 28 April 2025, Banyak Hadiah Spesial di Sini
28 Apr 2025, 13:53 WIB

Jangan Anggap Sepele! Ini Dampak Pindar dan Paylater terhadap Kesehatan Mental
28 Apr 2025, 13:51 WIB

Banyak Iklan Jasa Joki Pinjol Masuk ke WhatsApp, Ketahui Dulu Risikonya!
28 Apr 2025, 13:50 WIB

Daftar 3 Platform Pindar Legal Tawakan Banyak Keuntungan, Cek di Sini Rekomendasinya
28 Apr 2025, 13:50 WIB

Timnas Indonesia U-17 Berpotensi Masuk Grup Neraka di Piala Dunia U-17 2025
28 Apr 2025, 13:48 WIB

Diduga Jumlah Like Disuntik Padahal yang Nonton Dikit, Netizen Roasting Kelakuan Wapres Gibran di YouTube
28 Apr 2025, 13:44 WIB

Jadwal F1 GP Miami 2025: Latihan, Kualifikasi, Sprint dan Race
28 Apr 2025, 13:37 WIB

Waspada! Denda Pinjol Ilegal Bisa Membengkak hingga Ratusan Kali Lipat
28 Apr 2025, 13:36 WIB

Sengaja Nunggak Utang Pinjol Ilegal? Awas, Ini 2 Risiko Galbay yang Bakal Kamu Rasakan
28 Apr 2025, 13:31 WIB
