JAKARTA - Susan Sameh mengaku bukanlah tipe penakut untuk hal berbau mistis. Oleh sebab itu, saat menjalani proses syuting film horor pertamanya, ‘DreadOut’ ia tak merasa cemas atau takut. "Aku justru takutnya pada binatang seperti ular, macan dan sejenisnya. Makulm, syutingnya di hutan," ujar Susan pada Pos Kota. Jika selama ini nyaman dengan perannya di film-film drama romantis remaja seperti ‘Dear Nathan: Hello Salma’ dan ‘Miss Call’, di film ‘DreadOut’ Susan dituntut lebih berani melakukan adegan berbahaya. "Lari-larian di dalam hutan, loncat, berenang di sungai, terbenam di lumpur, pokoknya seru deh. Udah kayak film action aja. Tapi karena kita semua kompak dan solid, terasa fine-fine aja. Sebelumnya kita juga udah latihan dulu," terangnya. Meski namanya dibesarkan oleh sinetron dan film televisi, Susan kini justru mulai kebanjiran tawaran film layar lebar. "Di film terasa lebih bervariasi, karena untuk menyelesaikan peran di satu film nggak terlalu lama, paling satu bulan, itu paling lama. Jadi pada film berikutnya, akan lain lagi, karena ceritanya beda. Lokasi syutingnya pun pasti beda lagi hehe," alasan Susan.(ali/mb)

Susan Sameh Mengaku Bukan Penakut
Minggu 02 Des 2018, 11:21 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait

SHOWBIZ
Duh! Gegara Dilecehkan 5 Orang di Lokasi Syuting, Susan Sameh Trauma hingga ke Psikiater
Jumat 19 Agu 2022, 22:15 WIB
News Update

Eks Pemain MU Sebut Alex Ferguson Bisa Dipenjara jika Masih Melatih
Rabu 21 Mei 2025, 14:39 WIB

EKONOMI
Sebelum Ajukan Pinjol, Ini 3 Cara Cek Legalitasnya agar Tidak Terjebak
21 Mei 2025, 14:33 WIB

EKONOMI
Dana Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Telah Cair, Nilainya Mencapai Rp900.000 Apakah Benar? Cek Selengkapnnya
21 Mei 2025, 14:31 WIB


OLAHRAGA
Oscar Piastri Berharap Sirkuit Imola tidak Dicoret dari Kalender Balap F1
21 Mei 2025, 14:24 WIB

HIBURAN
Kuis Akademi Ninja MLBB x Naruto: Simak Jawaban untuk Pertanyaan Apa Senjata yang Digunakan oleh Susanoo Sasuke, Cek Selengkapnya
21 Mei 2025, 14:23 WIB

JAKARTA RAYA
Ular Sanca 4 Meter Dievakuasi Damkar di Depan SDN Meruyung Depok
21 Mei 2025, 14:23 WIB

JAKARTA RAYA
Tembok Jebol di Pasar Minggu Saat Hujan Deras, Satu Motor Terbawa Arus
21 Mei 2025, 14:14 WIB

TEKNO
Main Game Dibayar Saldo DANA? Ini 3 Game Seru yang Bisa Kasih Kamu Uang Gratis Tanpa Modal
21 Mei 2025, 14:06 WIB

OLAHRAGA
Sandy Walsh Berpotensi Jadi Starter Lawan Vissel Kobe, Laga Terakhir Sebelum Gabung Timnas Indonesia
21 Mei 2025, 14:05 WIB

HIBURAN
MLBB x Naruto: Inilah Jawaban untuk Kuis Sharingan Kakashi Dulunya Milik Siapa dan Tim Berapa yang Ia Bimbing, Simak Selengkapnya
21 Mei 2025, 14:03 WIB

EKONOMI
5 Cara Menghindari Denda Pinjol Sebelum Galbay, Ikuti Trik Lengkapnya
21 Mei 2025, 14:02 WIB


Daerah
Siswa SDN Bojen 2 Belajar di Teras, DPRD Pandeglang Desak Pemkab Bangun Ruang Kelas
21 Mei 2025, 13:54 WIB


Nasional
Kapolri Buka Peluang Periksa Kembali Budi Arie Dalam Kasus Judi Online
21 Mei 2025, 13:50 WIB

OLAHRAGA
Rumor Transfer Persib: Inilah Tujuh Pemain yang Dikabarkan Sudah Deal Gabung dengan Maung Bandung
21 Mei 2025, 13:48 WIB

