JAKARTA – Aktris Marshanda (29) makin termotivasi untuk menambah produktivitasnya di depan kamera pada tahun depan menyusul penobatan dirinya sebagai Pemeran Wanita Terpuji Serial Terpuji versi Festival Film Bandung (FFB). Lakonnya sebagai Yuni dalam serial bertitel Orang Ketiga itu, mampu memikat para dewan juri. "Terus terang, jujur saja aku ngga nyangka bisa menang. Nominasi aja aku udah seneng banget. Soalnya akhir-akhir ini aku ngga gitu produktif, paling satu judul aja, di film dan sinetron. Seperti tahun 2018 ini, aku hanya bisa main serial Orang Ketiga aja, tapi Alhamdulillah bisa menang " ujar mantan isteri aktor Ben Kasyafani ini. Marshanda menyebut penghargaan ini menjadi momentum baginya untuk kembali eksis dan produktif. Di film, setelah dua tahun lebih absen, Marshanda mencoba lagi lewat film horor The Secret: Suster Ngesot Urban Legent yang sudah diputar beberapa waktu lalu. "Ada beberapa tawaran lagi, tahun depan Insya Allah, mudah-mudahan bisa aku lakoni, " jelas pemeran Lala dalam sinetron populer era 2000-an berjudul Bidadari yang melambungkan namanya ini.(ali/tri)

Sabet Pemeran Terpuji di FFB, Marshanda Makin Termotivasi
Minggu 25 Nov 2018, 13:07 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Peringati Hari Kesehatan Mental Dunia, Ini Pesan Marshanda
Minggu 11 Okt 2020, 08:05 WIB

Marshanda Beri Kesaksian di PN Bandung, Perihal Percobaan Bunuh Diri Karen Poore
Selasa 16 Feb 2021, 20:17 WIB

Gawat! Marshanda Disebut Hilang di Los Angeles, Amerika Serikat, Diumumkan hingga Menandai Akun Jokowi dan Joe Biden
Senin 27 Jun 2022, 17:18 WIB

Lama Vakum di Dunia Akting, Marshanda Kini Bintangi Film Gendut Siapa Takut?!
Kamis 15 Sep 2022, 22:51 WIB

Selamat, Marshanda Raih Penghargaan FFWI 2022 dengan Kategori Aktris Utama Terbaik Genre Komedi
Kamis 27 Okt 2022, 22:43 WIB

Marshanda Jalani Operasi Tumor Payudara
Jumat 11 Nov 2022, 17:56 WIB

Mengejutkan, Marshanda Posting Perpisahan, Netizen Baper
Jumat 17 Feb 2023, 14:22 WIB

Marshanda Curhat dengan Anak: yang Terpenting Kebahagiaan Sienna
Minggu 16 Apr 2023, 09:51 WIB

Sedang Diuji dengan Penyakit, Marshanda Akui Banyak Belajar
Jumat 12 Mei 2023, 13:50 WIB

Bikin Pangling! Sienna, Anak Marshanda dan Ben Kasyafani Mantap Berhijab
Senin 07 Agu 2023, 15:17 WIB

News Update
Kode Redeem FF Satu Menit yang Lalu Spesial Weekend Hari Sabtu, 26 April 2025
25 Apr 2025, 23:52 WIB

Cara Aktifkan GoPay Later di Fitur Aplikasi Gopay dengan Mudah dan Praktis
25 Apr 2025, 23:49 WIB

Boyaahkan!! 13 Akun FF Gratis Terbaru April 2025, Ambil Buruan!
25 Apr 2025, 23:46 WIB

6 Weton yang Beruntung Hari Ini 26 April 2025, Mendadak Kaya Raya Menurut Primbon Jawa
25 Apr 2025, 23:43 WIB

Inilah Hal yang Akan Terjadi, Nasabah Galbay Pinjol Lebih dari 90 Hari
25 Apr 2025, 23:38 WIB

Ramalan Zodiak Paling Beruntung Besok 26 April 2025: Lancar Rezeki dan Penuh Kebahagiaan
25 Apr 2025, 23:36 WIB

Tips Aman Gunakan Pindar agar Tidak Alami Galbay
25 Apr 2025, 23:35 WIB

3 Weton Ini Diprediksi Bisa Mengangkat Derajat Orang Tua dan Keluarganya
25 Apr 2025, 23:17 WIB

4 Tips Gunakan Paylater Secara Aman Agar Tidak Terjerat Utang Berlebihan
25 Apr 2025, 23:16 WIB

Galbay Pindar Bisa Mengundang DC Lapangan ke Rumah, Begini Cara Meresponnya
25 Apr 2025, 23:10 WIB

Limit Akulaku Bisa Masuk ke DANA? Ini Rahasia Mencairkannya
25 Apr 2025, 23:01 WIB

Rekomendasi Pinjol Penyelamat Akhir Bulan dengan Proses Cepat Cair
25 Apr 2025, 23:00 WIB

Informasi Berlangganan Google Play Pass untuk Mendapatkan Game Gratis Berbayar, Simak Caranya
25 Apr 2025, 23:00 WIB

Akun Pindar SPinjam Milik Anda Dibekukan? Cek Cara Kembalikannya dengan Mudah
25 Apr 2025, 22:58 WIB

Masuk Daftar Bantuan PIP 2025? Ini Tanda Siswa Harus Aktivasi Rekening
25 Apr 2025, 22:57 WIB
