JAKARTA – Aktris Marshanda (29) makin termotivasi untuk menambah produktivitasnya di depan kamera pada tahun depan menyusul penobatan dirinya sebagai Pemeran Wanita Terpuji Serial Terpuji versi Festival Film Bandung (FFB). Lakonnya sebagai Yuni dalam serial bertitel Orang Ketiga itu, mampu memikat para dewan juri. "Terus terang, jujur saja aku ngga nyangka bisa menang. Nominasi aja aku udah seneng banget. Soalnya akhir-akhir ini aku ngga gitu produktif, paling satu judul aja, di film dan sinetron. Seperti tahun 2018 ini, aku hanya bisa main serial Orang Ketiga aja, tapi Alhamdulillah bisa menang " ujar mantan isteri aktor Ben Kasyafani ini. Marshanda menyebut penghargaan ini menjadi momentum baginya untuk kembali eksis dan produktif. Di film, setelah dua tahun lebih absen, Marshanda mencoba lagi lewat film horor The Secret: Suster Ngesot Urban Legent yang sudah diputar beberapa waktu lalu. "Ada beberapa tawaran lagi, tahun depan Insya Allah, mudah-mudahan bisa aku lakoni, " jelas pemeran Lala dalam sinetron populer era 2000-an berjudul Bidadari yang melambungkan namanya ini.(ali/tri)
Sabet Pemeran Terpuji di FFB, Marshanda Makin Termotivasi
Minggu 25 Nov 2018, 13:07 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Selebritis
Marshanda Beri Kesaksian di PN Bandung, Perihal Percobaan Bunuh Diri Karen Poore
Selasa 16 Feb 2021, 20:17 WIB
SHOWBIZ
Lama Vakum di Dunia Akting, Marshanda Kini Bintangi Film Gendut Siapa Takut?!
Kamis 15 Sep 2022, 22:51 WIB
SHOWBIZ
Selamat, Marshanda Raih Penghargaan FFWI 2022 dengan Kategori Aktris Utama Terbaik Genre Komedi
Kamis 27 Okt 2022, 22:43 WIB
SHOWBIZ
Marshanda Curhat dengan Anak: yang Terpenting Kebahagiaan Sienna
Minggu 16 Apr 2023, 09:51 WIB
SHOWBIZ
Bikin Pangling! Sienna, Anak Marshanda dan Ben Kasyafani Mantap Berhijab
Senin 07 Agu 2023, 15:17 WIB
News Update
Review HP Samsung Galaxy A26 5G: Performa Kencang dan Fitur Tahan Air dengan Sertifikasi IP67
Sabtu 08 Nov 2025, 21:40 WIB
TEKNO
Redmi Turbo 5 Pro Bocor! Baterai 9.000 mAh Siap Tumbangkan Pesaing di Kelas Flagship
08 Nov 2025, 21:30 WIB
TEKNO
Pindah ke HP Baru? Begini Cara Cepat Memindahkan Semua Kontak dan Aplikasi Tanpa Ribet
08 Nov 2025, 21:00 WIB
TEKNO
Nggak Harus Mahal! Ini 5 Smartwatch Kesehatan di Bawah 500 Ribu yang Tampil Premium
08 Nov 2025, 20:50 WIB
Nasional
Polisi Dalami Motif dan Jenis Serbuk Ledakan di SMAN 72 Jakarta Utara
08 Nov 2025, 20:48 WIB
Nasional
Pelaku Teror di SMAN 72 Masih di Bawah Umur, Polisi Pastikan Perlindungan Hukum Anak
08 Nov 2025, 20:44 WIB
TEKNO
Cara Buat Foto Profil Formal untuk CV dan LinkedIn yang Hasilnya Elegan dengan Gemini AI, Ini Promptnya
08 Nov 2025, 20:30 WIB
Nasional
Kapan TPG TW 4 Cair November 2025? Catat Jadwal dan Alur Pencairannya
08 Nov 2025, 20:22 WIB
EKONOMI
6 Aplikasi Investasi Emas Terpercaya di Indonesia, Aman dan Diawasi BAPPEBTI
08 Nov 2025, 20:20 WIB
Nasional
96 Korban Ledakan SMAN 72 Kelapa Gading Jalani Pemulihan, Polri Siapkan Trauma Healing
08 Nov 2025, 20:12 WIB
TEKNO
Samsung Wallet Resmi Hadir di Indonesia: Ini Daftar HP yang Sudah Mendukung Aplikasi Dompet Digital Canggih Ini
08 Nov 2025, 20:10 WIB
Nasional
Polri Libatkan Densus 88 hingga Gegana Tangani Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading
08 Nov 2025, 20:02 WIB
TEKNO
Saldo DANA Gratis Ratusan Ribu Bisa Kamu Klaim dengan Mudah, Cek Caranya di Sini
08 Nov 2025, 20:00 WIB
TEKNO
Daftar Harga HP Garansi Resmi Terbaru Per November 2025, Mulai Rp8 Jutaan
08 Nov 2025, 19:10 WIB
TEKNO
5 Prompt Gemini AI Edit Foto Berdua dengan Pasangan Bergaya Romantis, Hasil Mirip Asli
08 Nov 2025, 19:00 WIB
OLAHRAGA
Diwarnai 2 Kartu Merah, Persija Jakarta Berhasil Bawa Pulang 3 Poin dari Kandang Arema
08 Nov 2025, 18:55 WIB