INDRAMAYU - Sebanyak 98 rumah tidak layak huni (Rutilahu) yang kondisinya memprihaitnkan dan nyaris roboh mendapat perhatian Dinas Sosial Provinsi Jawa Barat melalui Pemerintah Desa (Pemdes) Gantar, Kecamatan Gantar, Indramayu, Jabar. Ke-98 Rutilahu milik warga Desa Gantar itu tahun ini memperoleh Program Bantuan Sosial Rumah Tidak Layak Huni (Bansos Rutilahu). Karuan saja program tersebut disambut gembira masyarakat, selaku pemilik Rutilahu di Desa Gantar, Kecamatan Gantar yang telah lama menantikan datangnya bantuan rehab Rutilahu. Ketua LPM Gantar Nono Suwirmo mengemukakan, Program Bansos Rutilahu berasal dari anggaran Dinas Sosial Provinsi Jawa Barat dan disampaikan kepada masyarakat melalui Pemerintah Desa Gantar. Selanjutnya, Kepala Desa Gantar, A. Manan mempercayakan penanganan rehab Rutilahu kepada Ketua Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Gantar untuk menangani secara teknis pekerjaan rehab Rutilahu. Pemugaran ke 98 Rutilahu menjadi Rumah Layak Huni saat ini masih terus dikerjakan Perangkat Desa dan masyarakat dengan mendapat bimbingan dari 3 orang konsultan pendamping. Direncanakan pekerjaan ini selesai akhir November 2018. Menurut Nono Suwirno, semula masyarakat seperti cuek terhadap Program Bansos Rutilahu 2018 ini, karena sebelumnya program Bansos Rutilahu ini hanya terdengar tapi tak ada realisasinya. Sewaktu Program Rutilahu tahun 2018 diwujudkan tidak sedikit warga yang kaget, menyaksikan dengan nyata pemugaran Rutilahu itu. “Karena itu masyarakat menyambut gembira adanya Bansos Ritulahu ini. Bukan saja membantu masyarakat tetapi juga mampu membangkitkan jiwa kepedulian sosial, meningkatkan swadaya serta menumbuhkan kerjasama dan jiwa kegotongroyongan dalam kehidupan bermasyarakat,” jelas Ketua LPM Gantar, Nono Suwirno. Setiap rumah mendapat bantuan pemugaran senilai Rp 13 juta. “Kami mengharapkan agar nilai bantuan itu untuk tahun mendatang bisa lebih meningkat lagi, karena harga bahan-bahan bangunan senantiasa naik dari waktu ke waktu,” ujarnya. (taryani/b)

Awalnya Dicuekin, Program Bansos Rutilahu Disambut Gembira Warga
Kamis 15 Nov 2018, 07:37 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Kunjungi Kediaman Janda Tua, Kasatbinmas Berharap Rumah Ibu Salamah Dapat Prioritas Program Rutilahu
Sabtu 05 Jun 2021, 08:51 WIB

Alhamdulillah! Dapat Bantuan Renovasi Rutilahu, Dava Yatim Piatu Asal Cibarusah Tak Menginap Lagi di Rumah Tetangga
Minggu 21 Agu 2022, 14:10 WIB

DPRD: Proses Permohonan Bantuan Rutilahu di Pemkot Cilegon Harus Dievaluasi agar Bisa Cepat
Kamis 17 Nov 2022, 18:56 WIB

News Update
Kode Redeem FF Satu Menit yang Lalu Spesial Weekend Hari Sabtu, 26 April 2025
25 Apr 2025, 23:52 WIB

Cara Aktifkan GoPay Later di Fitur Aplikasi Gopay dengan Mudah dan Praktis
25 Apr 2025, 23:49 WIB

Boyaahkan!! 13 Akun FF Gratis Terbaru April 2025, Ambil Buruan!
25 Apr 2025, 23:46 WIB

6 Weton yang Beruntung Hari Ini 26 April 2025, Mendadak Kaya Raya Menurut Primbon Jawa
25 Apr 2025, 23:43 WIB

Inilah Hal yang Akan Terjadi, Nasabah Galbay Pinjol Lebih dari 90 Hari
25 Apr 2025, 23:38 WIB

Ramalan Zodiak Paling Beruntung Besok 26 April 2025: Lancar Rezeki dan Penuh Kebahagiaan
25 Apr 2025, 23:36 WIB

Tips Aman Gunakan Pindar agar Tidak Alami Galbay
25 Apr 2025, 23:35 WIB

3 Weton Ini Diprediksi Bisa Mengangkat Derajat Orang Tua dan Keluarganya
25 Apr 2025, 23:17 WIB

4 Tips Gunakan Paylater Secara Aman Agar Tidak Terjerat Utang Berlebihan
25 Apr 2025, 23:16 WIB

Galbay Pindar Bisa Mengundang DC Lapangan ke Rumah, Begini Cara Meresponnya
25 Apr 2025, 23:10 WIB

Limit Akulaku Bisa Masuk ke DANA? Ini Rahasia Mencairkannya
25 Apr 2025, 23:01 WIB

Rekomendasi Pinjol Penyelamat Akhir Bulan dengan Proses Cepat Cair
25 Apr 2025, 23:00 WIB

Informasi Berlangganan Google Play Pass untuk Mendapatkan Game Gratis Berbayar, Simak Caranya
25 Apr 2025, 23:00 WIB

Akun Pindar SPinjam Milik Anda Dibekukan? Cek Cara Kembalikannya dengan Mudah
25 Apr 2025, 22:58 WIB

Masuk Daftar Bantuan PIP 2025? Ini Tanda Siswa Harus Aktivasi Rekening
25 Apr 2025, 22:57 WIB
