SEJAK awal kemunculannya, Toyota Kijang masih sangat banyak diminati konsumen. Pasalnya, mobil jenis minibus atau juga disebut mini MPV merupakan kendaraan yang ideal buat keluarga maupun usaha. Saat ini, mobil seken Kijang mulai dari tipe lama Kijang Kapsul sampai Kijang Innova All New banyak dipajang di Bursa Mobil Seken WTC Mangga Dua. Heru Firmansyah, salah satu pedagang mobil bekas mengatakan animo Kijang Innova belakangan makin meningkat. "Banyak sekali pelanggan yang mencari Innova All New muda keluaran tahun 2017 atau 2018," ujarnya di WTC Mangga Dua Jalan Raya Gunung Sahari, Jakarta kemarin. Oleh karena itu pedagang di sini banyak menyediakan Innova All New berbagai tipe mulai dari Tipe J, E, G, dan V. Mobil-mobil tersebut tersedia dalam berbagai warna dengan kondisi seperti baru. DESAKAN ISTRI Salah satu konsumen, Ferdy mengatakan dirinya membeli Kijang karena desakan dari anak istri. "Saya sebenarnya senang sedan, tapi anak dan istri maunya Kijang supaya bisa mengangkut banyak penumpang," ujar ayah dari tiga anak yang beranjak dewasa. "Tapi ternyata Innova mantap juga deh, interiornya lega dan mewah," tambah warga Kelapa Gading. Ia membeli Innova tahun 2017 yang harganya jauh lebih murah dari mobil baru. Senior marketing manager WTC Mangga Dua Herjanto Kosasih mengatakan di pasar otomotif terbesar negeri ini, banyak menyediakan mobil dari berbagai jenis dan merek. "Di sini terdapat ratusan show room yang memajang lebih dari 2.200 unit, mulai dari mobil murah sampai mahal," ujar Herjanto sambil menambahkan pedagang melayani penjualan tunai, kredit, maupun tukar tambah. (*/bu)

Peminat Kijang Innova Tak Pernah Surut
Kamis 08 Nov 2018, 01:20 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update

Harga Emas Pegadaian Hari Ini Rabu 2 Juli 2025: Galeri24 dan UBS Stabil, Antam Belum Tersedia
Rabu 02 Jul 2025, 07:40 WIB
HIBURAN
Benarkah Netty Ratna Wulan dan dr Reza Gladys Ibu dan Anak? Status Hubungan Keluarga Bikin Geger
02 Jul 2025, 07:27 WIB

Nasional
Cek Daftar Lengkap Harga BBM Pertamina, Shell-Vivo, Kompak Naik per Juli 2025
02 Jul 2025, 07:08 WIB


TEKNO
Rahasia Nonton Iklan Dibayar Saldo DANA Gratis Rp235.000 ke Dompet Elektronik, Simak Caranya!
02 Jul 2025, 06:32 WIB
.png)
Nasional
Catat! Tes Terstandar SPMB Jabar 2025 Tahap 2 Dimulai 3 Juli, Berikut Link dan Panduan Unduh Aplikasinya
01 Jul 2025, 21:42 WIB

Nasional
2 Ribu Umat Buddha Ikuti Indonesia Tipitaka Chanting di Candi Borobudur
01 Jul 2025, 21:20 WIB

TEKNO
HP Flagship Terbaik yang Harganya Turun di Juli 2025, Jangan Sampai Kehabisan!
01 Jul 2025, 20:42 WIB

JAKARTA RAYA
Hilang Kendali, Truk Kontainer Terguling di Jalan S Parman Jakbar
01 Jul 2025, 20:34 WIB

OLAHRAGA
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus di Piala Dunia Antarklub 2025, Kick-Off Rabu, 2 Juli 2025 Pukul 02.00 WIB
01 Jul 2025, 20:30 WIB

JAKARTA RAYA
Warga yang Lahir Bulan Juli Gratis Perpanjang SIM di Polres Bogor
01 Jul 2025, 20:15 WIB

EKONOMI
BSU 2025 Tahap 2 Cair Juli, Cek Apakah Anda Masuk Kriteria Penerima Bantuan
01 Jul 2025, 20:15 WIB

OLAHRAGA
Daftar Tim Berhasil Lolos ke Babak 8 Besar Piala Dunia Antarklub 2025
01 Jul 2025, 20:10 WIB

Nasional
Gagal Lolos PPPK? Guru Honorer Kini Dijamin Kesejahteraannya Lewat Program Ini!
01 Jul 2025, 19:47 WIB


TEKNO
Rekomendasi Laptop Terjangkau dan Berkualitas untuk Mahasiswa di 2025, Mulai dari Rp3 Jutaan Terbaik!
01 Jul 2025, 19:37 WIB

JAKARTA RAYA
Lapak Barang Bekas di Sunter Agung Jakut Ludes Dilalap Si Jago Merah
01 Jul 2025, 19:25 WIB

Nasional
Cek Syarat dan Dokumen yang Wajib Disiapkan untuk CPNS 2025! Catat Baik-Baik
01 Jul 2025, 19:22 WIB
