JAKARTA- PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) mengekspor dua kendaraan anyar rakitan Indonesia yakni Sepeda Motor Suzuki Nex II dan Mobil Suzuki All New Ertiga ke sejumlah negara. Ekspor ini diharapkan akan meningkatkan investasi di Indonesia sebanyak 1,5 kali lipat dari Rp7,8 triliun menjadi Rp11,3 triliun hingga tahun 2022. Langkah ini sebagai upaya Suzuki menjadikan Indonesia pilar ketiga basis produksi mobil dan motor di dunia setelah Jepang dan India. Peresmian eskpor tersebut dihadiri oleh Menteri Perindustrian Airlangga Hartanto, Revolusi industri 4.0 yang dicanangkan pemerintah menyebutkan industri automotif menjadi salah satu sektor penggerak ekonomi dalam negeri melalui peran utamanya sebagai pemain ekspor. Hal ini didukung oleh PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) dengan terus mendorong ekspor produk automotifnya. Presiden Direktur PT Suzuki Indomobil Motor, Seiji Itayama mengatakan, pada 2017 nilai ekspor mobil dan motor Suzuki mencapai Rp7,8 triliun. Artinya setara dengan 33% pendapatan perusahaan. Sedangkan sampai tahun 2022, perusahaan menargetkan meraup kenaikan nilai ekspor hingga 1,5% atau menjadi Rp11,3 triliun. "Untuk mencapai target tersebut, kami akan meningkatkan investasi, baik investasi sumber daya manusia maupun investasi fasilitas," tutur Seiji di Pabrik Suzuki Cikarang,Bekasi kemarin Senin (22/10/2018). KHUSUS ERTIGA Khusus untuk Ertiga, Suzuki mulai melakukan ekspor pada tahun 2013. Hingga 2018, sebanyak 42.158 unit Ertiga telah berhasil dikapalkan ke 28 negara. Tren positif ini terus berlanjut dengan dimulainya ekspor All New Ertiga. Sebanyak ekspor 12.000 unit All New Ertiga ke Meksiko, Filipina, dan 20 negara lainnya yang tersebar di benua Asia, Amerika Latin, dan Oseania. "Selain itu peresmian ekspor ini merupakan dukungan terhadap kebijakan pemerintah untuk meningkatkan ekspor dan memajukan perekonomian dalam negeri," ujarnya, Senin (22/10). Ini bukan kali pertama bagi PT Suzuki Indomobil Motor mengekspor produknya ke berbagai negara. Kegiatan ekspor sudah dimulai sejak 1993 lewat model Carry Futura, Carry Real Van, dan Katana. (adji/bu)

Suzuki Indonesia Ekspor Motor dan Mobil
Kamis 25 Okt 2018, 07:25 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Murah Banget! Cuma Segini Estimasi Biaya Kepemilikan Suzuki Ignis
Jumat 18 Jun 2021, 16:39 WIB
.jpg)
Suzuki All New Ertiga, LMPV Nyaman Dengan Beragam Fitur
Kamis 28 Okt 2021, 16:21 WIB

News Update

Sedang Berlangsung Live Streaming Minnesota Timberwolves vs LA Lakers di Game 3 Playoff NBA 2025
26 Apr 2025, 09:39 WIB

Kabar Baik! Ini Daftar Pindar Legal dengan Bunga Rendah dan Tenor Panjang 2025
26 Apr 2025, 09:36 WIB

Cair Rp1 Juta Pakai Pindar Akulaku, Syarat Mudah Cukup KTP dan Swafoto, Begini Caranya
26 Apr 2025, 09:35 WIB

Bahaya Pinjol Ilegal! Benarkah Reset HP Bisa Hentikan Penyebaran dan Penyalahgunaan Data Pribadi? Simak Penjelasannya
26 Apr 2025, 09:30 WIB

Link Live Streaming Proses Pemakaman Paus Fransiskus Hari Ini
26 Apr 2025, 09:30 WIB

Resmi Terdaftar OJK! Ini 3 Pindar Aman 2025 yang Tawarkan Pinjaman Rp15 Juta, Cair Kilat dan Bunga Hanya 5 Persen
26 Apr 2025, 09:25 WIB

Jadwal Final Four Proliga 2025 Hari Ini: LavAni Bidik Grand Final, Petrokimia Andalkan Megawati
26 Apr 2025, 09:23 WIB

Ajukan Pinjaman di Pindar Syariah Ini agar Bunga Tidak Besar!
26 Apr 2025, 09:23 WIB

Game Penghasil Saldo DANA Gratis 2025 Terbukti Membayar, Rp100.000 Langsung Cair ke HP!
26 Apr 2025, 09:21 WIB

Hati-Hati Terjebak! Ini Ciri Pinjol Ilegal yang Tidak Banyak Diketahui Menurut Ahli Hukum
26 Apr 2025, 09:16 WIB

Cemas Gegara Ancam Bandar Narkoba, Pria di Serang Pilih Sembunyi di Rawa
26 Apr 2025, 09:14 WIB

Peti Jenazah Paus Fransiskus Disegel Jelang Upacara Pemakaman Hari Ini
26 Apr 2025, 09:10 WIB

Ketahui Ridwan Kamil Sudah Punya Istri, Lisa Marina: Masa Lalu Aku Memang Tidak Baik
26 Apr 2025, 09:10 WIB

Cek KKS Sekarang, Saldo Dana Bansos PKH Rp1.500.000 Cair ke Rekening Pemilik NIK KTP Terdaftar Ini!
26 Apr 2025, 09:08 WIB

Malam Ini Ada Pemadaman Listrik Serentak di Jakarta, Catat Jamnya!
26 Apr 2025, 09:08 WIB

Gerebek Warung dan Bengkel, Satpol PP Kabupaten Bogor Sita Ratusan Botol Miras
26 Apr 2025, 09:07 WIB

Gubernur Pramono Anung Tebus 177 Ijazah Milik Siswa di Jakarta yang Ditahan Sekolah
26 Apr 2025, 09:02 WIB

Harga Emas Batangan Turun Hari Ini, Sabtu 26 April 2025
26 Apr 2025, 09:02 WIB
