SERANG - Warga Kota Serang dikejutkan dengan munculnya spanduk bertuliskan Negara Islam Indonesia mendukung Deklarasi #2019GantiPresiden yang rencananya bakal digelar di Kota Serang. Jumat (10/8/2018) besok. Spanduk dukungan dari NII tersebut terpasang di sejumlah titik di Kota Serang di Jalan Ayip Usman Kebaharan, Jalan Raya Banten Lama, Kota Serang, Perumahan Residen (Jalur Arah Kasemen), Perumahan Bumi Agung Permai (BAP) 1 Kota Serang, akses gerbang tol Serang Timur, Terowongan Tol Kidemang dan disekitaran SPBU Kasemen. Guna menghindari hal yang tidak diinginkan, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Serang beserta Satuan Intelkam Polres Serang Kota membredel spanduk tersebut. "Ya tadi ada pencopotan spanduk dan saat ini spanduk diamankan di kantor Satpol PP Kota Serang," ujar Kasatpol PP Kota Serang, Maman Lutfi, kepada wartawan melalui pesan singkatnya, Kamis (9/8/2018). Saat ini belum diketahui siapa orang yang memasang spanduk bertuliskan NII mendukung deklarasi #2019GantiPresiden di jalan utama yang akan dilewati Kirab Obor Asian Games 2018. "Sekarang sedang dipantau disekitar Kota Serang, spanduk dipasang diperkirakan malam hari, karena kemarin kita sudah lakukan penertiban spanduk dan semacamnya di jalur yang akan dilalui api Asian Games dan sudah bersih tapi kita lihat pagi ada lagi. Yang masang siapa belum diketahui," tutupnya. (haryono/win)
Spanduk NII Dukung #2019GantiPresiden Bertebaran Kejutkan Warga Serang
Kamis 09 Agu 2018, 16:32 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Kriminal
Waspada! Sebanyak 59 Warga Garut Dibaiat NII, Ini Imbauan Abah Haji Anton Mantan Perwira Tinggi Polri
Jumat 08 Okt 2021, 23:42 WIB
News Update
Pemkot Jakbar Imbau Pemilik Kontrakan Sediakan Septic Tank Layak
Sabtu 31 Jan 2026, 19:18 WIB
EKONOMI
Friderica Widyasari Dewi dan Hasan Fawzi Resmi Ditunjuk OJK, Ini Peran Barunya
31 Jan 2026, 19:05 WIB
HIBURAN
Kematian Lula Lahfah Masih Jadi Teka-teki, Polisi Tak Bisa Temukan Penyebab Pasti
31 Jan 2026, 18:46 WIB
Daerah
Bau Menyengat Diduga dari Kebocoran Kimia PT Vopak, Warga Cilegon Alami Mual dan Sesak Napas
31 Jan 2026, 18:22 WIB
Daerah
Hari ke-8 Pencarian Longsor Cisarua, Tim SAR Evakuasi 10 Jenazah Korban
31 Jan 2026, 18:18 WIB
OLAHRAGA
Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia vs Irak Malam Ini Pukul 19.00 WIB
31 Jan 2026, 18:00 WIB
JAKARTA RAYA
Normalisasi Ciliwung Dikebut, DPRD Apresiasi Pembebasan Lahan Humanis
31 Jan 2026, 17:04 WIB
JAKARTA RAYA
BPBD DKI: Banjir di Bantaran Sungai Akan Terus Terjadi Jika Normalisasi Belum Tuntas
31 Jan 2026, 16:54 WIB
JAKARTA RAYA
Banjir Kampung Melayu Mulai Surut, Warga Catat Empat Kali Terjadi Sepanjang Januari
31 Jan 2026, 16:42 WIB
KHAZANAH
Kapan Awal Puasa 2026? Sidang Isbat Ramadhan 1447 H Digelar 17 Februari
31 Jan 2026, 16:22 WIB
JAKARTA RAYA
PMI Kota Depok Kirim Relawan ke Lokasi Longsor Pasirlangu Bandung Barat
31 Jan 2026, 16:12 WIB
EKONOMI
Akselerasi Transaksi Digital lewat Livin’ by Mandiri Perkuat Inklusi Keuangan
31 Jan 2026, 16:01 WIB
HIBURAN
Fuji Akui Sulit Percaya Orang Usai Diduga Ditipu Karyawan, Kerugian Capai Rp1 Miliar
31 Jan 2026, 15:46 WIB
OLAHRAGA
Link Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib Bandung di BRI Super League Sore Ini Pukul 15.30 WIB
31 Jan 2026, 15:25 WIB
OTOMOTIF
Kia Jadikan IIMS 2026 Ajang Perkenalan Produk Terbaru dan Baca Arah Pasar
31 Jan 2026, 15:15 WIB
EKONOMI
Jangan Sepelekan! Ini Dampak Jika Telat Bayar Shopee Paylater yang Jarang Disadari
31 Jan 2026, 15:15 WIB