JAKARTA - Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menilai rencana Pemprov DKI Jakarta untuk meliburkan siswa sekolah SD, SMP dan SMA selama Asian Games 2018 dapat secara efektif menurunkan kepadatan lalu lintas. Diketahui Pemprov DKI berencana akan meliburkan 23 sekolah dengan jumlah siswa sekitar 17.000 siswa. Diketahui sekolah-sekolah yang akan diliburkan adalah sekolah berada di sekitar jalur yang dilewati atlet dan official Asian Games 2018. “Dengan diliburkannya anak sekolah, bisa mengurangi kemacetan hingga 11,7 persen,” kata Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Yusuf di Mapolda Metro Jaya, Jumat (27/7/2018). Yusuf menerangkan pihaknya telah melakukan berbagai rencana rekayasa lalu lintas selama pelaksanaan Asian Games. Pihaknya telah menyediakan seribuan personel guna pengamanan lalu lintas. "Jadi kami sudah mempersiapkan untuk antisipasi dengan kelancaran proses atlet, dari wisma atlet sampai dengan tempat venue pertandingan. Kami sudah siapkan rute pengawalan, kemudian tempat yang menjadi priotitas kendaraan yang melewati oleh para atlet. Termasuk pemberlakuan ganjil genap yang sudah diperluas ke beberapa luas jalan. Untuk (personel) lalin ya 1.613 itu lalin ya, belum yang lain," terangnya. (ikbal) Berikut sekolah yang akan diliburkan saat Asian Games 2018; Arah Gelora Bung Karno (GBK) 1.SMPN 5 JL. DR. SOETOMO NO. 5 2. SMKN 27 JL. DR. SOETOMO NO. 1 3. SMKN 1 JL. BUDI UTOMO NO. 1 4. SMAN 1 JL. BUDI UTOMO NO. 7 5. SMP DAN SMA SANTA URSULA JL.POS NO. 2 6. SEKOLAH REGINA PACIS JL. PALMERAH BARAT I NO. 1 7. SMA IBU PERTIWI JL. S. PARMAN (SAMPING PN. JAKBAR) 8. SMA NEGERI 23 JL. TOMANG RAYA - BIAIK 9. SMPN 30 JL. ANGGREK JAKARTA UTARA 10. SMAN 13 JL. SEROJA JAKARTA UTARA 11. SMA JUBILE JL. DANAU AGUNG SEALATAN JAKUT 12. SMAN 40 JL. BUDI MULYA PADEMANGAN JAKUT 13. SMK 55 JL. PADEMANGAN TIMUR 14. SEKOLAH GANDI PARANG TRITIS ANCOL 15. SEKOLAH GANDI JUBILE TJ. PRIOK 16. SMPN 74 JL. PEMUDA NO. 6 17. SMKN 26 JL. BALAI PUSTAKA BARU 18. SEKOLAH LABSCHOOL JL. PEMUDA KOMPLEK UNJ 19. SEKOLAH AL-AZHAR JL. SUNAN GIRI NO.1 20. SEKOLAH TARAKANITA JL. PEMUDA NO. 6 21. SEKOLAH DIPONEGORO JL. SUNAN GIRI NO. 5 22. SEKOLAH MUHAMMADIYAH JL. BALAI PUSTAKA NO. 2 23. SMA & SMP DON BOSCO JL. PULOMAS BARAT V KAYU PUTIH

Polisi Nilai Libur Sekolah Selama Asian Games Efektif Kurangi Kemacetan
Jumat 27 Jul 2018, 14:11 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Asyik, Libur Sekolah Diundur untuk Siswa di Provinsi Banten Guna Menghindari Penumpukan Arus Balik
Rabu 04 Mei 2022, 17:34 WIB

Ikut Pemerintah Pusat, Pemkot Tangsel Perpanjang Masa libur Sekolah hingga 12 Mei
Kamis 05 Mei 2022, 16:18 WIB

News Update
Rekor Tak Terkalahkan PSG Tumbang di Tangan Nice
26 Apr 2025, 05:41 WIB

Kamu Dapat Saldo DANA Gratis dengan 5 Langkah Ini, Ikuti Caranya Agar Berhasil
26 Apr 2025, 05:31 WIB

Setelah Tumbang dari Madura United, Arema Alihkan Fokus ke Derbi Jatim Kontra Persebaya
26 Apr 2025, 05:26 WIB

Selamat, Dana Bansos PKH Rp975.000 Cair ke Rekening KPM, Cek Selengkapnya
26 Apr 2025, 05:08 WIB

PSS Siap Tampil Spartan Hadapi Persib Meski Diterpa Krisis Pemain
26 Apr 2025, 05:06 WIB

4 Game Penghasil Uang di Bulan Mei 2025, Bisa Dapat Saldo DANA Gratis Jutaan Rupiah!
26 Apr 2025, 05:00 WIB

Riko Simanjuntak Absen Lawan Persib, Klok: Mereka Punya Pengganti Lebih Gacor
26 Apr 2025, 04:38 WIB

Antisipasi Permainan All-Out PSS, Klok Pastikan Persib Juga Siap Habis-habisan
26 Apr 2025, 04:20 WIB

Mau Ajukan Pinjaman di Bank? Lakukan BI Checking Pribadi Dulu, Begini Caranya
26 Apr 2025, 04:00 WIB

Anda Kena Modus Penipuan WhatsApp? Begini Cara Laporkannya
26 Apr 2025, 00:21 WIB

Kode Redeem FF Satu Menit yang Lalu Spesial Weekend Hari Sabtu, 26 April 2025
25 Apr 2025, 23:52 WIB

Cara Aktifkan GoPay Later di Fitur Aplikasi Gopay dengan Mudah dan Praktis
25 Apr 2025, 23:49 WIB

Boyaahkan!! 13 Akun FF Gratis Terbaru April 2025, Ambil Buruan!
25 Apr 2025, 23:46 WIB

6 Weton yang Beruntung Hari Ini 26 April 2025, Mendadak Kaya Raya Menurut Primbon Jawa
25 Apr 2025, 23:43 WIB

Inilah Hal yang Akan Terjadi, Nasabah Galbay Pinjol Lebih dari 90 Hari
25 Apr 2025, 23:38 WIB

Ramalan Zodiak Paling Beruntung Besok 26 April 2025: Lancar Rezeki dan Penuh Kebahagiaan
25 Apr 2025, 23:36 WIB

Tips Aman Gunakan Pindar agar Tidak Alami Galbay
25 Apr 2025, 23:35 WIB
