JAKARTA - Artis Marshanda menangis semalam memikirkan putri kecilnya, Sienna Kasyafani, yang tengah berada di Australia, bersama ibu sambungnya, Nesyana Ayu Nabila (Ines). Tak hanya menangis semalam, artis yang akrab disapa Chacha juga tuliskan kesedihan di akun media sosial. "Nggak apa-apa, kok, justru saya sekarang merasa much better. Menulis itu healing buat saya. Kalau kangen mah ini sudah perasaan yang terpendam sangat dalam dan sudah sangat lama. Semalam ada lah hanya satu di antara banyaknya momen-momen saya nangis karena mikirin Sienna. Terus saya merasa, sepertinya saya harus tumpahkan perasaan saya dalam tulisan," tutur artis 28 tahun ini. Dalam kesempatan itu, bintang sinetron 'Bidadari' juga mengungkapan bahwa alasannya menuliskan kata-kata sedih di instagram bukan untuk mencari perhatian. Ia hanya ingin memberikan contoh bahwa curhat tentang kelemahan di media sosial bukanlah hal yang buruk. "Intinya saya nge-post tulisan itu sebagai curahan hati yang saya pendam selama 3 tahun ini. Saya cerai ‘kan sudah 3 tahun. Bahkan orang-orang terdekat saya, sekali-sekali saja saya cerita lagi kangen sama anak. Sebenarnya dan sepenuh-penuhnya perasaan saya, baru semalam itu saya tumpahkan dalam tulisan dan memang sedalam itu yang saya pendam, “ paparnya. Tapi saya juga berpikir apa sih tujuan saya? Saya share posting-an itu selain untuk menunjukkan kepada orang bahwa being honest (jujur) dan being vulnerable (rapuh) itu nggak apa-apa. Saya pengin gitu mencontohkan pada orang lain, bahwa menunjukkan kelemahan itu bukan sesuatu yang buruk,"terang mantan isteri Ben Kasyafani. Marshanda pun mengaku pasrah dengan kondisi tersebut. "Menunjukkan vulnerability (kerapuhan) itu justru bisa membuat kita jadi orang yang lebih kuat. Dengan mengakui kita merasa kalah kita merasa kehilangan, kita merasa lemah. Makannya aku bikin dua postingan," tandas Marshanda. (mia/d)

Kangen Anak Marshanda Nangis Semalaman
Kamis 19 Apr 2018, 06:17 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait

Selebritis
Marshanda Beri Kesaksian di PN Bandung, Perihal Percobaan Bunuh Diri Karen Poore
Selasa 16 Feb 2021, 20:17 WIB


SHOWBIZ
Lama Vakum di Dunia Akting, Marshanda Kini Bintangi Film Gendut Siapa Takut?!
Kamis 15 Sep 2022, 22:51 WIB

SHOWBIZ
Selamat, Marshanda Raih Penghargaan FFWI 2022 dengan Kategori Aktris Utama Terbaik Genre Komedi
Kamis 27 Okt 2022, 22:43 WIB



SHOWBIZ
Marshanda Curhat dengan Anak: yang Terpenting Kebahagiaan Sienna
Minggu 16 Apr 2023, 09:51 WIB


SHOWBIZ
Bikin Pangling! Sienna, Anak Marshanda dan Ben Kasyafani Mantap Berhijab
Senin 07 Agu 2023, 15:17 WIB
News Update

JAKARTA RAYA
Ratusan Warga Geruduk Balai Kota, Tuntut Reforma Agraria dan Perlindungan Hak Hidup
02 Jul 2025, 13:46 WIB

HIBURAN
Legenda Dangdut Hamdan ATT Wafat di Usia 76 Tahun, Sempat Derita Penyakit Ginjal Sebelum Meninggal, Ini Kronologi dan Penyebabnya
02 Jul 2025, 13:45 WIB

Nasional
Honorer Gagal Lolos PPPK Tahap 1 dan 2? Tak Perlu Khawatir, Kini Bisa Jadi PPPK Paruh Waktu dengan 8 Pilihan Jabatan Ini
02 Jul 2025, 13:30 WIB

OLAHRAGA
Timnas Putri Indonesia vs Pakistan Tayang di Mana? Simak Jadwal Selengkapnya
02 Jul 2025, 13:29 WIB

HIBURAN
Tak Terpancing, Begini Tanggapan Elegan Maia Estianty Usai Ahmad Dhani Unggah Video Kompilasi Fitnah
02 Jul 2025, 13:28 WIB


TEKNO
Hanya Main HP 5 Menit! Bisa Dapat Saldo DANA Gratis Rp222.000, Sudah Cobain?
02 Jul 2025, 13:15 WIB

JAKARTA RAYA
Pemkot Bekasi Lantik 7.995 PPPK, Kepala BKN: Pegawai Wajib Turun ke Lapangan
02 Jul 2025, 13:04 WIB

Nasional
Viral, Atlet Muaythai Asal Probolinggo Juara Asia Diarak Pakai Gerobak, Bikin Netizen Terharu!
02 Jul 2025, 13:02 WIB

Nasional
Gaji Pensiunan PNS Juli 2025 Naik? Ini Rincian Nominal dan Penjelasan Resmi Taspen
02 Jul 2025, 12:40 WIB

HIBURAN
Apa yang Terjadi antara Aldi Taher dan Nadia Vega? Nomor Diblokir hingga Jadi Sorotan, Eks Suami Dewi Perssik Kembali Viral
02 Jul 2025, 12:38 WIB

Nasional
Beasiswa PNS TNI POLRI 2025 Tahap 2 Dibuka! Cek Syarat dan Jadwal Sebelum Kuota Habis
02 Jul 2025, 12:30 WIB

EKONOMI
BSU 2025 Tahap 2 Cair, Cek Sekarang di Situs Kemnaker Cuma Pakai NIK!
02 Jul 2025, 12:25 WIB
