JAKARTA - Kecanggihan teknologi membuat penjualan nomor cantik merambah ke online. Hal ini disebabkan pembeli yang datang langsung sudah jarang. Menurut pantauan poskotanews di beberapa toko yang menjual nomor cantik di ITC Roxy Mas, Jakarta Pusat hampir semua toko merambah juga ke online. Edhy, satu penjual nomor cantik mengaku omsetnya menurun jika berjualan di toko saja. Dirinya mengaku merambah ke online agar tidak merugi. Edhy memiliki website sendiri dan lapak jual di dua tempat belanja online. "Rata-rata di sini udah online kok. Liat aja kalo manual kayak gini sepi," kata pria 29 tahun ini sembari menunjuk lokasi tokonya yang sepi pengunjung. Edhy tidak mau menyebutkan jumlah pasti pendapatannya. Dirinya hanya mengatakan jumlah penjualan nomor cantik di online lebih banyak. Dia bisa meraup jutaan rupiah dari penjualan online dalam sebulan. Sedangkan dari penjualan toko hanya meraup untung ratusan ribu dalam sebulan. Edhy menjual nomor cantik mulai dari Rp50 ribu sampai Rp600 juta. Tiap nomor hanya berisikan pulsa 5 ribu rupiah sampai 10 ribu rupiah. "Kan kita jualnya nomor bukan pulsa. Harga segitu ma masih murah," kata Edhy kepada poskotanews pada Senin (12/3/2018) sembari tertawa. Dia mengaku kesulitan menjual nomor cantik semenjak Peraturan Kemeninfo Nomor 12 Tahun 2016 Tentang Registrasi Pelanggan Jasa Telekomunikasi. Peraturan mewajibkan setiap kartu melakukan registrasi. Awalnya Edhy harus mengisi ulang terus tiap nomor cantik yang di milikinya agar masa aktifnya masih terus berlanjut dan pulsa ditransfer kembali. Tapi saat ini harus registrasi sebelum batas waktu toleransi yang ditetapkan Kemeninfo. "Iya dulu kan bisa di isiin pulsa biar masa aktif lanjut, kartu tetap hidup. Abis situ transfer lagi. Kan kalo sekarang ga bisa begitu. Daftar KTP sama KK dulu. Ga tau nih kalo udah gini gimana," jelas Edhy. Saat ini di toko maupun di online masih ada 7000 nomor cantik yang Edhy jual. (cw3/sir)

Peraturan Kemeninfo Bikin Pedagang Nomor Cantik Rambah Online
Selasa 13 Mar 2018, 08:12 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Kominfo dan Kemendikbud Ristekdikti Gelar Asah Kemampuan Public Speaking Tenaga Pendidik Lewat Kelas Mengajar Online
Minggu 10 Okt 2021, 08:24 WIB

TikTokshop Ditutup Pemerintah, Begini Respon Pedagang Online
Selasa 26 Sep 2023, 16:39 WIB

News Update

Nonton Video Bebas Gangguan, Ini Cara Hilangkan Iklan di Youtube Tanpa Apk Tambahan
12 Mar 2025, 00:30 WIB

QnA Penetapan TMT CPNS dan P3K 2024 Serentak, Apakah Perlu Pemberkasan Ulang? Simak Selengkapnya
12 Mar 2025, 00:23 WIB

Siapkan NIK KTP, Begini Cara Tukar Uang Baru untuk THR Lebaran 2025 Tanpa Antre Panjang
12 Mar 2025, 00:22 WIB

Cara Mudah Cek SLIK OJK, Hindari Penyalahgunaan Data Pribadi!
12 Mar 2025, 00:11 WIB

Mengapa Usaha Eco Friendly Cocok untuk KUR Mandiri 2025? Begini Penjelasannya
12 Mar 2025, 00:07 WIB

Saldo DANA Kaget Rp125.000 Menanti! Buka Amplop Virtual dari Link Hari Ini Pakai Nomor HP, Berikut Cara Klaimnya ke Dompet Elektronik
12 Mar 2025, 00:02 WIB
.jpg)
KPM Wajib Tahu! Ini Daftar Penerima Bansos Kemensos yang Akan Dicoret oleh Pemerintah
12 Mar 2025, 00:00 WIB

Cara Membuat Akun SNPMB untuk Ikut UTBK SNBT 2025, Simak Langkah-langkahnya
11 Mar 2025, 23:59 WIB

Cuma Pakai NIK KTP dan KK! Begini 3 Cara Cek Penerima BPNT Rp600.000 dari Subsidi Pemerintah
11 Mar 2025, 23:57 WIB

2 Cara Menarik Cairkan Saldo DANA Gratis Rp45.000 dari Aplikasi Penghasil Uang
11 Mar 2025, 23:57 WIB
.jpg)
FULL DIAMOND! Akun FF Sultan Gratis Hari Ini 12 Maret 2025, Auto Menang Terus
11 Mar 2025, 23:53 WIB

Ternyata Ini Biodata dan Agama Adam Rosyadi, Model Tampan Pacar Agnez Mo
11 Mar 2025, 23:49 WIB

19 Kode Redeem FF Hari Ini 12 Maret 2025, Klaim Semua Item Menarik dan Menangkan Permainannya
11 Mar 2025, 23:48 WIB

Selain Emas, Menabung Valuta Asing di Bank Bisa Jadi Pilihan! Ketahui Jenis dan Risikonya
11 Mar 2025, 23:45 WIB

Shopee Pinjam dan Paylater Galbay 2025? Ini Solusi Agar Tak Didatangi DC Lapangan
11 Mar 2025, 23:44 WIB

Tips Mencari Mobil Bekas untuk Mudik Lebaran Idul Fitri 2025: Nyaman di Kantong, Aman di Perjalanan
11 Mar 2025, 23:44 WIB
.png)
Jangan Khawatir, Begini Cara Atasi Mabuk Perjalanan Saat Mudik yang Bisa Dihindari
11 Mar 2025, 23:42 WIB
.jpg)