JAKARTA (Pos Kota) - Emma Waroka kembali tampil di layar lebar selepas main dalam film Untuk Angeline, dua tahun lalu (2016). Kini, film terbarunya, Takut Kawin merupakan film kedua dalam sejarah karir aktingnya di layar lebar. Sebab, selama ini Emma banyak main dalam sinetron dan FTV. Puluhan sinetron dan FTV telah dibintanginya. "Jarang sih main film, waktu saya abis di lokasi suting sinetron. Tapi sekarang ini mulai banyak yang nawarin main film," ujar mantan presenter Fenomena (Trans TV/Trans7), Sensor (Indosiar), Gutten Morgen Bukrim (Indosiar), Bibir Plus (SCTV) dan Evion Health and Beauty (Indosiar) berusia 42 tahun ini. Memulai karirnya lewat sinetron laga Deru Debu bersama Willy Dozan tahun 1995 silam, kini Emma mengaku kangen main adegan eksyen lagi. "Kalo ada tawaran main film eksyen, boleh juga sih, asal jangan adegan berantem, udah ngga kuat, mungkin bisa jadi bos mafia he he.." ungkapnya tertawa. "Ternyata tawaran yang ada film komedi, ya udah sekalian nambah pengalaman," lanjut Emma yang pernah menikah dengan Lee Hawkins dan pemain sepakbola Juan Luis Lillo Jara ini. Kedua pernikahannya itu kandas. Sampai kini, Emma mengaku tetap rajin berolahraga untuk menjaga kebugaran tubuhnya. "Walau udah nggak muda lagi, tapi tetap rajin olahraga," tandasnya. (ali/d)

Emma Waroka Kembali ke Layar Lebar
Sabtu 20 Jan 2018, 06:27 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Pernah Sekolah Fashion, Outfit Kaftan untuk Lebaran Ala Sheila Warokka Bikin Takjub
Jumat 14 Apr 2023, 21:57 WIB

Aktris Senior Lia Warokka Tak Menyangka Ketiga Buah Hatinya Mengikuti Jejak Kariernya: Bakatnya Menular
Minggu 16 Apr 2023, 21:57 WIB

News Update
Pencairan Bansos Tahap 2 Dipercepat, Pemerintah Pastikan Penerima Tepat Sasaran
26 Apr 2025, 19:40 WIB

Bolehkan Ganti Nomor HP Saat Gagal Bayar Pinjol? Ini Risiko yang Akan Kamu Hadapi
26 Apr 2025, 19:39 WIB

Rumah Bidan di Depok Disasar Pencuri, Warga Resah
26 Apr 2025, 19:39 WIB

Informasi Terbaru Penyaluran Bansos PKH dan BPNT Tahap 2, Bisa Cek Online Pakai NIK dan KTP
26 Apr 2025, 19:39 WIB

Bikin Iri, Ini 7 Keistimewaan Weton Kamis Pahing yang Jarang Diketahui
26 Apr 2025, 19:38 WIB

Bagaimana Cara Login ke Akun FF Sultan Gratis Hari Ini? Ikuti Langkah-langkahnya di Sini
26 Apr 2025, 19:36 WIB

Jangan Sia-siakan Kode Redeem FF Gratis Terbaru, Cuma Berlaku Hari Ini!
26 Apr 2025, 19:31 WIB

Sambil Menangis, Lisa Mariana Minta Maaf ke Atalia Praratya
26 Apr 2025, 19:29 WIB

Solusi Bijak Hindari Intimidasi DC dari Pinjol Saat Galbay
26 Apr 2025, 19:26 WIB

5 Wilayah Jakarta Padam Listrik Selama 1 Jam, Ini Daftar Daerahnya
26 Apr 2025, 19:18 WIB

Penyaluran Saldo Dana Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Diperkirakan Mei 2025, Simak Penjelasannya Berikut Ini!
26 Apr 2025, 19:15 WIB

Mau Batalin Tiket Kereta? Begini Caranya via KAI Access dan Website
26 Apr 2025, 19:12 WIB

Persija vs Semen Padang: Dua Pemain Andalan Macan Kemayoran Siap Kembali Tampil
26 Apr 2025, 19:10 WIB

Butuh Dana Instan Hingga Rp50 Juta? Ajukan di Pinjaman Daring BantuSaku yang Legal dan Aman
26 Apr 2025, 19:08 WIB

Dishub Jakarta Ajukan Anggaran Penambahan TPE, ICW: Evaluasi Sistem Parkir Dulu
26 Apr 2025, 19:06 WIB

4 Santri Gontor Magelang Meninggal Dunia Akibat Longsor, Kemenag Sampaikan Duka Mendalam
26 Apr 2025, 19:05 WIB
