JAKARTA (Pos Kota) - Tersangka Ali Wahab (40) yang mencabuli bocah enam tahun di Kawasan Lenteng Agung, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Rabu (13/12) kini meringkuk di tahanan Mapolres Jaksel. Tersangka ditangkap massa yang emosi dengan mengepung kontrakannya. Oleh warga sekitar, AW nyaris dihakimi, bahkan nyaris dibakar saat polisi menciduknya dari rumah pada Selasa (12/12) kemarin. Kasat Reskrim Polres Jaksel AKBP Bismo Teguh Prakoso menerangkan, dari hasil pemeriksaan polisi, terungkap bahwa AW, diketahui bekerja sebagai seorang editor video production house. Ia dituduh mencabuli seorang bocah perempuan berusia 5 tahun berinisial F. Perbuatan busuk AW terungkap saat ibu F, memandikan putrinya. "Saat dimandikan, F mengatakan pada ibunya untuk tidak memegang terlalu keras bagian vitalnya, karena terasa perih," kata Bismo. "Sebelum dicabuli, AW mengiming-iminginya dengan uang Rp 500. Baik pelaku dan korban juga sudah saling mengenal," kata Bismo. (BACA : Bocah Enam Tahun Dicabuli di Lenteng Agung) Murka, SM pun melapor ke Polsektro Jagakarsa, sebelum akhirnya dilimpahkan ke Polrestro Jakarta Selatan. Polisi di lokasi sempat umbar tembakan lima kali karena massa emosi mengepung kontrakan tersangka. Akibat perbuatannya tersangka terancam Pasal 76E jo 82 UU RI no. 35 2014 tentang perlindungan anak dengan ancaman 16 tahun penjara. (Adji)

Tersangka Cabul Ini Nyaris Dibakar Massa
Rabu 13 Des 2017, 17:08 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Bejat! Tukang Bubur di Tangerang Cabuli 4 Bocah Laki-laki, Ini Kata Sosiolog
Minggu 03 Jul 2022, 22:35 WIB

Duh! Gegara Kerap Cabuli Pacar di Hotel, Seorang Pria Dilaporkan Orangtua Kekasihnya
Sabtu 09 Jul 2022, 22:07 WIB

Modus Pengobatan! Pelaku Dugaan Pencabulan Adik Ipar di Tangerang Diringkus Polisi
Sabtu 23 Jul 2022, 15:25 WIB

IRT Jadi Korban Kasus Pencabulan di Bekasi, Beda Vonis JPU dan Majelis Hakim, Mantan Ketua RT Hanya Dihukuman 3 Tahun
Rabu 07 Sep 2022, 17:10 WIB

Terungkap Berkedok Pengajian, Dua Orang Kakek Mendapatkan Pelecehan Seksual oleh Dukun di Bekasi
Jumat 14 Okt 2022, 16:41 WIB

Akui Terobsesi Video Porno, Seorang Kakek di Klapanunggal Bogor Diduga Cabuli Bocah Berusia 4 Tahun
Jumat 02 Des 2022, 17:41 WIB

Terungkap, Seorang Kakek Tega Cabuli Balita di Klapanunggal Bogor, Imingi Korban dengan Uang Rp2 Ribu
Rabu 07 Des 2022, 15:23 WIB

Warga Gerebek Tukang Es Kelapa yang Diduga Cabuli 2 Bocah di Kebon Jeruk
Rabu 18 Jan 2023, 17:00 WIB

Polisi Ringkus Pimpinan Ponpes di Cianjur karena Diduga Cabuli dan Rudapaksa Santriwati
Selasa 15 Agu 2023, 19:31 WIB

Kuli Bangunan Diduga Cabuli Bocah Perempuan di Tambora, Dilakukan Berkali-kali dan Diimingi Uang
Senin 18 Sep 2023, 15:38 WIB

Terungkap! Rekonstruksi Tewasnya Tersangka Pencabulan Anak Kandung, Korban Disundut Rokok pada Alat Vitalnya
Kamis 21 Sep 2023, 15:54 WIB

Guru Matematika Cabul di Cengkareng Terancam Hukuman Tambahan, Jaksa: Dia Tenaga Pendidik
Jumat 22 Sep 2023, 10:27 WIB

Kasus Guru Matematika Diduga Cabuli Anak Murid di Cengkareng Terkesan Dipaksakan, Ini Kata Polisi
Jumat 22 Sep 2023, 15:44 WIB

Polisi Ciduk Seorang Pria karena Cabuli Anak Kandungnya Selama 4 Tahun di Megamendung Bogor
Sabtu 21 Okt 2023, 11:44 WIB

Polisi Lakukan Pengejaran Ustad Cabul di Ponpes As Salim Balaraja
Senin 23 Okt 2023, 13:16 WIB

Diimingi Uang, Seorang Kakek di Tebet Diduga Cabuli Anak Tetangganya hingga Puluhan Kali
Selasa 14 Nov 2023, 08:19 WIB

Nyaris Diamuk Warga, Oknum Pengacara Diduga Cabuli Anak Dibawah Umur di Serang
Kamis 07 Des 2023, 20:47 WIB

Polisi Selidiki Kasus Dugaan Pencabulan ABG di Tangerang
Rabu 20 Des 2023, 13:17 WIB

Buruh Pabrik di Tangerang Diduga Cabuli Pacarnya Sebanyak 15 Kali
Jumat 12 Jan 2024, 13:09 WIB

Ayah di Tangerang Diduga Cabuli Anak Tiri dengan Modus Pengobatan
Jumat 12 Jan 2024, 13:20 WIB

News Update
Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Cair Bulan Mei 2025, Simak Cara Mengeceknya
12 Mei 2025, 05:04 WIB

3 Bansos Cair Hari Ini! Cek Sekarang Ada PIP, BLT Dana Desa, dan ATENSI YAPI
12 Mei 2025, 05:00 WIB

Rotasi Inzaghi Sukses, Inter Milan Gasak Torino 0-2 dan Beri Tekanan kepada Napoli
12 Mei 2025, 01:40 WIB

Nomor Pribadi Anda Dijadikan Kontak Darurat Pinjol Ilegal? Apakah Data Anda Aman?
12 Mei 2025, 00:55 WIB

Rekap Hasil Pekan 36 Premier League: Liverpool vs Arsenal 2-2, Chelsea dan MU Tumbang
12 Mei 2025, 00:43 WIB

Pengunjung Lega Masuk Danau Cipondoh Tangerang Bebas Pungli
12 Mei 2025, 00:05 WIB

11 Kode Redeem FF 12 Mei 2025 Terbaru Masih Aktif, Siap Dimiliki Kamu!
11 Mei 2025, 23:56 WIB

Alun-Alun Kota Bogor Diupayakan Tetap Bersih dan Aman
11 Mei 2025, 23:54 WIB

Aturan Ini Bikin Galbay Pinjol Aman? Simak infonya di sini!
11 Mei 2025, 23:53 WIB

3 Cara Ini, DC Lapangan Pinjol Tak Datang Lagi ke Rumah Nasabah Galbay Utangnya!
11 Mei 2025, 23:50 WIB

Hasil Barcelona vs Real Madrid: Hattrick Kylian Mbappe Tidak Membantu, Hujan 7 Gol
11 Mei 2025, 23:41 WIB

Ramalan Zodiak Sagitarius Hari Ini 12 Mei 2025, Keputusan Besar di Depan Mata!
11 Mei 2025, 23:35 WIB

Ramalan Shio yang Akan Dapatkan Rezeki Melimpah 12 Mei 2025
11 Mei 2025, 23:30 WIB

Dana Bansos PKH Tahap 2 Segera Cair Mei 2025, Pastikan Nama Anda Terdata!
11 Mei 2025, 23:27 WIB

Cara Selamat dari Jerat Utang Pinjol, Bangun Dana Darurat Mulai Sekarang
11 Mei 2025, 23:25 WIB

Jangan Sampai Galbay, Kenali Bahaya Pinjol sebelum Terlambat
11 Mei 2025, 23:23 WIB
