JAKARTA (Pos Kota) - Wakil Kepala Satuan Polisi Pamong Praja, Hidayatullah, mengaku tidak menemukan oknum anggotanya mengutip pungutan liar kepada pedagang kaki lima di Tanah Abang. Hal ini menanggapi temuan Ombudsman yang menyebut oknum Satpol PP, pegawai kelurahan dan pegawai kecamatan bekerjasama dengan preman memeras PKL. Hidayatullah yang juga mantan Camat Tanah Abang itu merasa korpsnya sering difitnah dengan tuduhan melakukan pungutan liar kepada PKL. "Belum ada (temuan). Kita udah cari, kita kejar sekarang, ya nggak. Jadi difitnah terus kita Satpol PP ini," ujarnya saat dihubungi, Kamis (25/11/2017). Hidayatullah menambahkan, saat ini juga melakukan pemantauan di lapangan. Dia menegaskan akan langsung memecat anak buahnya jika terbukti melakukan pungutan liar terhadap PKL. "Ya kalau bener bener ada ya kita proses sesuai aturan. Kalau emang dia secara pasal (terbukti), dipecat jadi Satpol PP," imbuhnya. Diketahui Ombudsman menemukan praktek maladministrasi berupa penyalahgunaan wewenang, pungutan liar dan pembiaran yang dilakukan oknum Satpol PP dan pegawai kelurahan serta kecamatan kepada pedagang kaki lima (PKL). Temuan tersebut didapatkan setelah Ombudsman melakukan monitoring pada 15 November hingga 17 November di tujuh titik yakni di kawasan Setiabudi, Ambasador, Imperium, Stasiun Jatinegara, Stasiun Tebet, Stasiun Manggarai dan Tanah Abang. Selain keterlibatan oknum Satpol PP dan pegawai kecamatan serta kelurahan, Ombudsman juga menemukan peran perantara, yakni preman setempat. (ikbal/yp)

Soal Temuan Ombudsman, Satpol PP: Difitnah Terus Kita
Jumat 24 Nov 2017, 15:54 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Tak Penuhi Syarat Materil, Ombudsman RI Seharusnya Tolak Laporan Pengaduan Pengangkatan Pj Kepala Daerah
Jumat 22 Jul 2022, 16:00 WIB

Diperiksa Ombudsman Soal Pengawasan Gagal Ginjal Akut, BPOM Serang Dicecar 5 Pertanyaan
Jumat 25 Nov 2022, 15:37 WIB

Bupati Tangerang Ahmed Zaki Raih Penghargaan dari Ombudsman RI Standar Pelayanan Publik 2022
Kamis 26 Jan 2023, 13:11 WIB

Sidak ke Rutan Cipinang, Ombudsman Temukan Catatan Kecil yang Harus Dibenahi
Selasa 09 Mei 2023, 22:38 WIB

Buntut Pelantikan 478 Pejabat, Pj Gubernur Banten Bakal Dipanggil Ombudsman Soal Temuan Maladministrasi
Kamis 11 Mei 2023, 13:50 WIB

Pemerintah Kabupaten Tangerang Raih Penghargaan dari Ombudsman RI
Jumat 22 Des 2023, 09:22 WIB

Rawan Ada Penyalahgunaan Fasilitas Negara, Ombudsman Pelototi Netralitas 5 Pj Kepala Daerah di Banten
Senin 29 Jan 2024, 06:30 WIB

News Update
Ari Lasso Digoda Luna Maya Soal Status Duda, Tampil Bareng Dearly Djoshua di Bali
13 Mei 2025, 10:32 WIB

Kapan Bantuan Dana Gratis Rp600.000 dari Bansos BPNT Tahap 2 Tahun 2025 Cair? Simak Faktanya
13 Mei 2025, 10:30 WIB

Apakah Kamu Termasuk? Cek 8 Shio dengan Keahlian Luar Biasa dalam Mencari Uang
13 Mei 2025, 10:30 WIB

Cek Jadwal Sidang Isbat Idul Adha 2025, Ini Tanggalnya
13 Mei 2025, 10:30 WIB

Cara Menaikkan Limit Shopee Pinjam dan SPayLater: Tips Ampuh Tanpa Ribet
13 Mei 2025, 10:30 WIB

Apa Risiko Mengabaikan Telepon Penagihan Debt Collector Pinjol? Begini Penjelasannya
13 Mei 2025, 10:29 WIB

Terminal Kalideres Bersih dari Aksi Premanisme, Sopir Sampai Pedagang Kompak Basmi
13 Mei 2025, 10:25 WIB

Terkuak! Ini Fakta Mengejutkan Dibalik Masa Lalu Calon Suami Putri Karlina Wakil Bupati Garut
13 Mei 2025, 10:24 WIB

Operasi Berantas Jaya 2025, 14 Jukir Liar dan Pak Ogah Ditangkap
13 Mei 2025, 10:20 WIB

Lakukan 4 Hal Ini jika Ada Penawaran Pinjol ke Kontak Pribadi
13 Mei 2025, 10:20 WIB

Skin Kiper Marten Paes, Klaim Akun FF Sultan Gratis 13 Mei 2025
13 Mei 2025, 10:19 WIB

Cara Resmi Cek KTP Terdaftar di Pinjol Lewat Online, Gratis dan Cepat
13 Mei 2025, 10:19 WIB

Solusi Butuh Dana Cepat Cair! Ini Rekomendasi Pindar Legal Sudah Terdaftar OJK
13 Mei 2025, 10:15 WIB

Maula Akbar Diduga Bukan Anak Kandung Anne Ratna? Ini Fakta Sebenarnya
13 Mei 2025, 10:09 WIB

Jangan Ajukan Pinjol Ilegal karena Sangat Berbahaya untuk Penggunanya Apabila Galbay, Cek Fakta Selengkapnya
13 Mei 2025, 10:03 WIB

Kimi Antonelli Disamakan dengan Max Verstappen saat Muda, Pengamat: Dia Berbeda
13 Mei 2025, 10:02 WIB
