JAKARTA (Pos Kota) -Mari Pangestu, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif memproyeksikan tahun 2014 prospek pariwisata dan ekonomi kreatif akan tetap menjanjikan. Menurutnya penerbangan langsung, peningkatan infrastruktur dan fasilitas kemudahan visa adalah faktor pendorong pertumbuhan pariwisata terutama untuk daerah. “Hasil studi terbaru UNWTO dan WTTC menyebutkan bahwa upaya fasilitasi visa akan berdampak pada tambahan 2,6 juta lapangan kerja di kawasan ekonomi APEC. Ditambah dengan estimasi devisa sebesar US$89 miliar yang dihasilkan dari tambahan 57 juta wisman yang berkunjung ke negara-negara APEC. Penambahan penerbangan langsung dan penambahan infrastruktur di daerah-daerah, maka akan berdampak pada meningkatnya konektivitas yang akan berdampak positif pada kunjungan wisman dan wisnus,” jelas Mari Pangestu. Pemerintah menetapkan target kunjungan wisman tahun 2014 sama seperti tahun 2013 sekitar 7%-7,5% atau sebesar 9,2 juta atau terjadi peningkatan sebanyak 600 ribu wisman. Sedangkan wissatawan nusantara 2014 ditargetkan 255 juta pengunjung. Pertumbuhan ekraf tahun 2014 nanti ditargetkan subsektor seperti periklanan, arsitektur, serta layanan komputer dan piranti lunak masing-masing sebesar 8,01%, 8,04% dan 8,24%. Namun demikian, dari 15 subsektor,kontributor terbesar terhadap PDB nasional adalah sub-sektor kuliner dan fesyen masing-masing sebesar Rp208,6 triliun dan Rp181,6 triliun. Disamping itu untuk meningkatkan kunjungan wisman dan wisnus akan dilakukan penambahan seat capacity dari pasar-pasar prioritas seperti China, Jepang, Korea dan Taiwan menuju destinasi di luar Bali. Penyedian tour giude berbahasa Mandari, Korea dan Jepang juga diperlukan. “Penciptaan paket-peket wisata yang mengandung value for money, peningkatan iklan di social media, joint promotion dengan airline yang memiliki penerbangan langsung ke Indonesia. Nantinya perjalanan para wisman akan menyenangkan dengan berbagai persiapan dalam melayani. Sehingga mereka akan nyaman melakukan perjalanan wisata ke Indonesia,”pungkas Mari. (lina/sir)

Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Tetap Menjanjikan
Kamis 02 Jan 2014, 16:06 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Tingkatkan Pembangunan Ekonomi, Ketua MPR Dorong Pemerintah Menyalurkan Kredit UMKM
Minggu 27 Nov 2022, 21:45 WIB

Menparekraf Ingin Produk Ekonomi Kreatif RI Makin Banyak Digunakan Selama Haji dan Umrah
Jumat 02 Des 2022, 15:19 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno Akan Perkuat Destinasi Pariwisata Solo
Minggu 11 Des 2022, 19:21 WIB

Dorong Kebangkitan Pariwisata, Pokja Wartawan Pandeglang Adakan Diskusi Bersama
Jumat 23 Des 2022, 23:08 WIB

Memahami dan Menumbuhkan Ekonomi Kreatif
Rabu 28 Des 2022, 08:31 WIB

Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo Targetkan Devisa Pariwisata Tahun 2023 Sebesar 2,07 Miliar Dolar AS
Minggu 22 Jan 2023, 18:07 WIB

Sandiaga Uno Ajak Negara-negara ASEAN Perkuat Kolaborasi Bangkitkan Ekonomi Melalui Pariwisata
Minggu 05 Feb 2023, 18:44 WIB

Destinasi Wisata Pantai dan Danau di Lampung Manjakan Turis Lokal dan Internasional
Selasa 23 Jan 2024, 22:04 WIB

Kasus DBD Meningkat, KPPC Turun Tangan Berantas dengan Fogging
Rabu 24 Jan 2024, 14:33 WIB
.jpg)
News Update
Klaim Saldo Dana Gratis Caranya Cuma Isi Survei dari Aplikasi Ini
26 Apr 2025, 18:27 WIB

Lunasi Tagihan, Begini Cara Bayar Pinjaman Kredit Pintar via BCA
26 Apr 2025, 18:23 WIB

Unduh Aplikasi Ini untuk Dapatkan Saldo Dana Gratis Rp100.000 ke Dompet Elektronik
26 Apr 2025, 18:06 WIB

Cara Mudah Melacak HP Hilang Menggunakan Akun Google, Simak Langkah Selengkapnya di Sini!
26 Apr 2025, 18:04 WIB

Butuh Pinjaman Cepat Cair? Cek 7 Rekomendasi Pinjol Legal dengan Bunga Rendah di Sini
26 Apr 2025, 18:03 WIB

Kode Redeem FF 26 April 2025 Terbaru Spesial dari Free Fire untuk Anda, Buruan Klaim!
26 Apr 2025, 18:02 WIB

Susunan Pemain dan Link Live Streaming Persib vs PSS Sleman, Kick Off Pukul 19.00 WIB
26 Apr 2025, 17:55 WIB

Kronologi Tembok Tandon Air Ponpes Gontor Magelang Ambruk, 4 Santri Meninggal Dunia
26 Apr 2025, 17:54 WIB

Stop Ketakutan! Ini Solusi Aman Galbay Pindar Tanpa Dikejar-kejar DC Lapangan
26 Apr 2025, 17:51 WIB

Pakar Tata Kota Kritik Rencana Pusat Oleh-oleh di Monas, Dinilai Tak Lagi Relevan
26 Apr 2025, 17:35 WIB

PSBS Biak Taklukkan 10 Pemain Barito Putera, Meroket di Klasemen
26 Apr 2025, 17:35 WIB

Usai Pacari Ridwan Kamil, Lisa Mariana Ngaku Sudah Berhenti Nakal
26 Apr 2025, 17:27 WIB

Status NIK KTP Anda Sudah Terdaftar? Simak Update Pencairan Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 2025
26 Apr 2025, 17:24 WIB

Waspada Pinjol Ilegal, Kenali Ciri-Cirinya agar Tidak Dirugikan
26 Apr 2025, 17:20 WIB

Saldo Dana dari Bansos BPNT Cair Rp600.000 per Tahap, Cek NIK KTP Anda di Sini sebagai Penerima Bantuan
26 Apr 2025, 17:10 WIB

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Pole Position Ungguli Marc Marquez dan Bagnaia
26 Apr 2025, 17:01 WIB

Pria Asal Lampung Ditemukan Tewas Tergantung dalam Rumah Kos di Cisarua Bogor
26 Apr 2025, 17:00 WIB

Baim Wong Murka Dituding Bongkar Aib Paula Verhoeven: Jangan Jadi Orang Bodoh!
26 Apr 2025, 16:51 WIB
