JAKARTA (Pos Kota) - Pasangan artis yang sudah setahun lebih merajut asmara, Irma Darmawangsa dan Dwi Andhika, menerima penghargaan sebagai duta “Tokoh Peduli Mencerdaskan Anak Bangsa” yang diadakan Kementerian Sosial dan Yayasan Karir & Prestasi di Jakarta.
“Saya sama sekali nggak menyangka bakal menerima penghargaan ini. Apalagi saya dinilai sangat aktif dalam berbagai kegiatan sosial," celetuk Irma pada Poskotanews.com.
Biduanita dangdut yang pernah hit lewat lagu 'Sir Gobang Gosir', 'Bocor' dan 'Numpang Nyanyi', menegaskan sebagai makhluk sosial tentu haruss punya hati nurani untuk bersosialisasi sekaligus membantu dalam kegiataan apa pun.
Hal senada dituturkan Dwi Andhika, kekasih Irma. Ia bilang apa yang didapat sekarang mudah-mudahan terus memicu kepeduiannya terhadap masalah-masalah sosial yang sedang berkembang.
"Kebetulan saya dan Irma sering bersama-sama muncu di berbagai acara. Bahkan tanpa sadar, apa yang kami lakukan itu, justru dipantau dan masuk dalam kategori punya kepedulian
terhadap upaya mencerdaskan anak-anak bangsa," timpal Dwi Andhika. (santosa/d)
Teks gbr :
Irma dan Andhika di antara puluhan tokoh yang menerima penghargaan sebagai tokoh yg peduli terhadap kecerdasan anak bangsa. (ist)

Irma Dharmawangsa dan Dwi Adhika Sama-sama Raih Penghargaan
Jumat 27 Des 2013, 16:04 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait
Ethiopia Berminat Tingkatkan Kerja Sama Bidang Pendidikan, Kebudayaan, dan Vokasi dengan Indonesia
Jumat 15 Des 2023, 10:50 WIB

News Update
Rumah Bidan di Depok Disasar Pencuri, Warga Resah
26 Apr 2025, 19:39 WIB

Resmi! Cara Pinjam Daring Saldo DANA Rp2,5 Juta Tanpa KTP, BI Checking, dan SLIK OJK, Berikut Tutorialnya
26 Apr 2025, 19:39 WIB

Informasi Terbaru Penyaluran Bansos PKH dan BPNT Tahap 2, Bisa Cek Online Pakai NIK dan KTP
26 Apr 2025, 19:39 WIB

Bikin Iri, Ini 7 Keistimewaan Weton Kamis Pahing yang Jarang Diketahui
26 Apr 2025, 19:38 WIB

Bagaimana Cara Login ke Akun FF Sultan Gratis Hari Ini? Ikuti Langkah-langkahnya di Sini
26 Apr 2025, 19:36 WIB

Jangan Sia-siakan Kode Redeem FF Gratis Terbaru, Cuma Berlaku Hari Ini!
26 Apr 2025, 19:31 WIB

Apa yang Dikatakan Ramalan Tentang Zodiak Cancer Esok Hari? Yuk, Lihat Informasinya Berikut
26 Apr 2025, 19:30 WIB

Sambil Menangis, Lisa Mariana Minta Maaf ke Atalia Praratya
26 Apr 2025, 19:29 WIB

Solusi Bijak Hindari Intimidasi DC dari Pinjol Saat Galbay
26 Apr 2025, 19:26 WIB

5 Wilayah Jakarta Padam Listrik Selama 1 Jam, Ini Daftar Daerahnya
26 Apr 2025, 19:18 WIB

Penyaluran Saldo Dana Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Diperkirakan Mei 2025, Simak Penjelasannya Berikut Ini!
26 Apr 2025, 19:15 WIB

Mau Batalin Tiket Kereta? Begini Caranya via KAI Access dan Website
26 Apr 2025, 19:12 WIB

Persija vs Semen Padang: Dua Pemain Andalan Macan Kemayoran Siap Kembali Tampil
26 Apr 2025, 19:10 WIB

Dishub Jakarta Ajukan Anggaran Penambahan TPE, ICW: Evaluasi Sistem Parkir Dulu
26 Apr 2025, 19:06 WIB

4 Santri Gontor Magelang Meninggal Dunia Akibat Longsor, Kemenag Sampaikan Duka Mendalam
26 Apr 2025, 19:05 WIB

Live Streaming Sprint Race MotoGP Spanyol 2025 Tayang Sesaat Lagi, Cek Link dan Jadwalnya di Sini
26 Apr 2025, 19:04 WIB

Hotman Paris Sindir Baim Wong Buntut Paula Verhoeven Dituding Idap HIV
26 Apr 2025, 19:02 WIB
