Presiden SBY Rapat Soal Penyadapan Australia

Rabu 20 Nov 2013, 12:33 WIB

PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono rapat soal penyedapan yang dilakukan australia yang dihadiri Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia untuk Australia, Nadjib Riphat Kesoema, Menlu, Marty Natalegawa, Menkopolhukam, Djoko Suyanto dan Kepala Badan Intelijen Negara Letjen TNI (Purn), Marciano Norman di kantor Kepresidenan, Jakarta, Rabu (20/11). Pemerintah Indonesia memutuskan untuk memanggil pulang Dubes Indonesia di Australia untuk konsultasi. Langkah tersebut diambil pemerintah dalam menyikapi kabar penyadapan yang diduga dilakukan intelijen Australia terhadap Presiden SBY, Ibu Negara Ani Yudhoyono serta beberapa pejabat lainnya. Foto : Rihadin

News Update