INDRAMAYU (Pos Kota) – Panitia pembangunan Mesjid Al Istiqomah Desa Pegagan Kecamatan Losarang mengharapkan perhatian dan bantuan dana dari Pemkab Indramayu dan instansi BUMN lainnya seperti Pertamina RU-VI Balongan untuk menyelesaikan pelebaran mesjid itu. Ketua Panitia Pembangunan Mesjid Al Istiqomah H. Ahmad Tolani, Skm.Kes didampingi Sekretaris Warsudin dan Bendahara H. Ubara dihubungi Pos Kota, Senin (2/9) mengemukakan, jemaah yang melaksanakan salat di Al Istiqomah sering tidak tertampung. Sehingga kaum muslimin rela melaksanakan salatnya di Jalan Provinsi Jangga – Cikamurang. Hal itu dapat mengganggu kelancaran lalu-lintas dan mengancam keselamatan jemaah yang tengah melaksanakan salat. Untuk mengantisipasi lonjakan jemaah salat itulah panitia bertekad memperlebar Mesjid Al Istiqomah supaya kapasitas jemaah salat semakin bertambah dan tidak meluber ke Jalan Provinsi. Panitia sudah berupaya mengajak masyarakat Desa Pegagan dan sekitarnya bersama-sama menjadi donasi menyumbangkan hartanya membantu panitia memperlebar Mesjid Al Istiqomah itu. Kini giliran Pemkab Indramayu, Pertamina RU-VI Balongan dan donator lainnya agar peduli membantu dana untuk menyelesaikan pembangunan mesjid yang menjadi kebanggaan masyarakat Desa Pegagan, Kecamatan Losarang itu.(taryani)

Pemda dan BUMN Diminta Bantua Untuk Bangun Mesjid
Senin 02 Sep 2013, 22:34 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait

Regional
Masyarakat Sukamanah Pandeglang Senang, Mesjidnya Disulap Jadi Megah oleh Pemprov Banten
Jumat 16 Des 2022, 14:27 WIB

News Update

PKL Pasar Sentiong Tuntut Pemkab Tangerang Sediakan Tempat Layak Berjualan
Jumat 11 Jul 2025, 22:27 WIB
JAKARTA RAYA
Usut Kematian Diplomat Kemenlu, Polisi Periksa Organ Dalam Korban
11 Jul 2025, 21:54 WIB

JAKARTA RAYA
Pemkot Tangerang Diminta Gibran Petakan Titik Banjir di Kali Angke
11 Jul 2025, 21:44 WIB


JAKARTA RAYA
Pemkab Bogor Kaji Kebijakan Masuk Sekolah 06.30 WIB sebelum Diterapkan
11 Jul 2025, 21:21 WIB

JAKARTA RAYA
Data Konsumen Dibobol, Ninja Xpress Pastikan Paket Asli Tetap Dikirim
11 Jul 2025, 21:13 WIB

OTOMOTIF
6 Plus Minus Yamaha Aerox yang Wajib Diketahui Sebelum Dipakai Setiap Hari
11 Jul 2025, 21:12 WIB


Nasional
Berapa Gaji Karyawan PT SUAI Subang? Simak Persyaratan Lengkap dan Profil Perusahaan di Sini!
11 Jul 2025, 20:56 WIB

Nasional
Jawaban Tepat Kontribusi Unik Anda untuk Voluntrip Pengabdi Muda 13 Lombok Labuan Bajo
11 Jul 2025, 20:45 WIB


JAKARTA RAYA
2 Tersangka Ditangkap dalam Kasus Akses Data Ninja Xpress secara Ilegal
11 Jul 2025, 20:33 WIB

JAKARTA RAYA
Pelamar PPSU Diminati Banyak Sarjana, Pramono: Kami Tidak Bedakan
11 Jul 2025, 20:12 WIB

JAKARTA RAYA
Kawal Arah Kebijakan Kota Bogor DPRD Kota Bogor Terima Draft RPJMD dan Mulai Pembahasan 4 Raperda
11 Jul 2025, 20:07 WIB


JAKARTA RAYA
KAI Layani 862 Ribu Penumpang LRT Jabodebek dengan Ketepatan Waktu Mencapai 99,96 persen
11 Jul 2025, 19:40 WIB


JAKARTA RAYA
Kelurahan Kebon Jeruk Terima 6 Petugas PPSU, Diuji Bersihkan Gorong-Gorong
11 Jul 2025, 19:26 WIB

JAKARTA RAYA
Pencuri Uang Rp300 Juta Modus Ban Kempes di Depok Ditangkap Warga
11 Jul 2025, 19:18 WIB

