SURABAYA(Pos Kota) - Rampok bersenjata api kembali menyatroni Indomart di Kabupaten Malang, Jawa Timur. Bisnis ritel ini, jadi sasaran perampokan di Jalan Raya Sengkaling, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang. Ironisnya, belum genap 24 jam, aksi perampokan serupa, juga mengacak-acak Indomart di Jalan Raya Mangliawan, Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang, Jumat (30/8). Dengan menodongkan pistol, tiga pelaku menutup rapat wajahnya dengan helm dan masker. Kedua perampok melumpuhkan dua pegawai Indomart atas nama Ahmad Yusron dan Miftahul Huda saat berjaga shif pagi. "Uangnya 11 juta, pelakunya tiga orang bawa senjata api. Waktu itu dua teman saya yang berjaga," ucap Lorena petugas kasir. Ia mengungkapkan, dari rekaman CCTV pelaku beraksi selama 4 menit. Mereka datang mengendarai dua motor Mio dari arah barat (Kota Malang). "Cuma 4 menit langsung kabur lagi. Mereka bawa motor Mio," terangnya. Meski tidak ada korban yang dilukai pelaku, kedua pegawai Indomart tampak shock atas kejadian ini. "Pelaku langsung mengambil uang hasil penjualan hari kemarin. Tidak ada yang dilukai," ucap pegawai lain. Terpisah, Kepolisian Resor Malang sudah melakukan olah tempat kejadian perkara. Rekaman CCTV menjadi bahan penyelidikan mengungkap identitas pelaku. "Masih kita selidiki," pungkas Kasatreskrim Polres Malang AKP Decky Hermansyah.(nurqomar) Foto ilustrasi

Dua Indomaret Disatroni Rampok
Jumat 30 Agu 2013, 19:20 WIB

Editor
[email protected] Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
Berita Terkait

Nasional
Dor..Dor..Dor! Dihujani Peluru Tim Resmob, 8 Perampok Juragan Sembako Kojor
Senin 06 Jun 2022, 14:19 WIB

Kriminal
Beraksi Lagi! Kawanan Rampok Satroni Minimarket di Cipayung, Uang Jutaan Digasak
Senin 13 Jun 2022, 13:09 WIB

Kriminal
Sadis! Dua Satpam SMPN 16 Kota Bogor Disekap dan Diancam Bunuh, Komplotan Rampok Gasak Duit Gaji OB dan 6 Laptop
Jumat 01 Jul 2022, 12:04 WIB

Kriminal
Ngenes! Nenek-nenek Dirampas 3 OTK di Jakut, Ini Kata Kriminolog
Senin 25 Jul 2022, 19:30 WIB

Regional
Mau Beli Cincin Kawin Tapi Hutang Numpuk, Satpam Pabrik Nekat Rampok Toko HP Gasak Rp 100 Juta
Rabu 10 Agu 2022, 15:31 WIB

Kriminal
Emak-emak Menang Duel dengan Perampok yang Kepergok Satroni Rumahnya, Pelaku akhirnya Tertangkap
Selasa 25 Okt 2022, 11:41 WIB

Kriminal
Ibu Rumah Tangga dan Anak Balitanya Terluka Akibat Melawan Perampok, Uang jutaan serta Perhiasan Raib
Jumat 18 Nov 2022, 11:01 WIB

Kriminal
Polisi Duga Pelaku Seorang Diri Melukai IRT dan Anak pada Kasus Perampokan di Depok
Jumat 18 Nov 2022, 18:04 WIB

Kriminal
Komplotan Rampok Satroni Perumahan di Setu Bekasi, Security Disekap dan Ditembak
Selasa 03 Jan 2023, 11:21 WIB

Kriminal
Motor Karyawan Minimarket Indomaret di Kebon Jeruk Digondol Maling
Selasa 24 Jan 2023, 14:39 WIB

Kriminal
Bangkrut dan Kecanduan Putau, Pengusaha Lampung Nekat Rampok Serta Tembak Tiga Karyawan Bank
Senin 20 Mar 2023, 07:30 WIB

Kriminal
Minimarket Indomaret di Jalan Raya Serang-Jakarta Dibobol Maling
Senin 20 Mar 2023, 18:11 WIB

Kriminal
Terungkap, Pelaku Pembunuh Wanita di Cileungsi Bogor Berniat Rampok Korban
Rabu 22 Mar 2023, 16:09 WIB

Kriminal
Ngaku Anggota Polsek Sukmajaya, Sepeda Motor Milik Pegawai Indomaret Raib Dicuri
Selasa 25 Jul 2023, 16:15 WIB

Kriminal
Komplotan Rampok Gasak Uang Puluhan Juta dan Rokok di Alfamart Bekasi, Pegawai Ditodong Senpi serta Golok
Selasa 29 Agu 2023, 11:26 WIB

Kriminal
Komplotan Rampok Gasak Rp55 Juta di Alfamart Jatiasih, Pegawai Ditodong Senpi dan Disekap
Minggu 17 Sep 2023, 15:21 WIB

Kriminal
Kawanan Perampokan Minimarket Bersenpi di Kembangan Jakbar, Beraksi Menunggu Karyawan Tutup Toko
Senin 18 Sep 2023, 14:32 WIB

Kriminal
Komplotan Rampok Kuras Isi Brangkas Ratusan Juta dari Alfamart Sukatani, Pegawai Diancam Celurit dan Senpi
Minggu 01 Okt 2023, 06:25 WIB

Kriminal
Sekap Karyawan Minimarket, Dua Perampok Bersenpi Dicokok Polisi
Minggu 01 Okt 2023, 07:15 WIB

Kriminal
Ini Detik detik Kawanan Rampok Bercelurit Lukai Pegawai Alfamart di Bekasi Timur
Senin 27 Nov 2023, 10:21 WIB

Kriminal
Polisi Sulit Temukan Komplotan Rampok yang Bacok Pegawai Alfamart di Bekasi Timur
Senin 27 Nov 2023, 16:00 WIB

News Update

Cara Mendapatkan 100 Juta Pertama sebagai Pelajar atau Mahasiswa: Panduan Realistis Ala Timothy Ronald
Selasa 15 Jul 2025, 10:14 WIB
Nasional
Gaji PNS 2025 Naik? Ini Nominal Uang Makan Golongan I-IV yang Segera Masuk Rekening Mulai Awal Agustus!
15 Jul 2025, 10:05 WIB

JAKARTA RAYA
DPRD Jakarta Kritik Potongan Tukin ASN karena Antar Anak ke Sekolah
15 Jul 2025, 09:48 WIB

TEKNO
Ini 9 Spesifikasi Hp yang Wajib Diperhatikan Sebelum Membeli Ponsel Baru, Jangan Asal Beli!
15 Jul 2025, 09:06 WIB

TEKNO
Kode Redeem FF 15 Juli 2025 Terbaru, Klaim 1000 Diamonds dan Weapon Eksklusif Free Fire
15 Jul 2025, 08:53 WIB

EKONOMI
5 Langkah Menuju Kebebasan Finansial Ala Timothy Ronald dan Kalimasada yang Wajib Dicoba Sebelum Usia 35 Tahun
15 Jul 2025, 08:43 WIB


TEKNO
Daftar Harga Terbaru HP POCO dan OPPO Juli 2025: Mana yang Lebih Worth It?
15 Jul 2025, 07:36 WIB


TEKNO
Rekomendasi 5 TWS Murah Terbaik 2025 di Bawah Rp500 Ribu, Kualitas Premium!
15 Jul 2025, 07:10 WIB

Nasional
Jawaban MPLS 2025: Apa Itu Cacing Goreng, Air Tambang, dan Teh Band yang Jadi Perbincangan?
15 Jul 2025, 06:56 WIB

NEWS
Waspada! 10 Merek Beras Premium Ternama Diduga Oplosan Beras Rusak dan Dicampur dengan Raskin
15 Jul 2025, 06:48 WIB

JAKARTA RAYA
Empat Dekade Mengajar, Suamirah Tak Pernah Lelah Menyemai Ilmu di Pelosok Bekasi
15 Jul 2025, 06:44 WIB
